"Kami terserah saja kongres ini akan digelar di mana. Kami tak ada masalah," ujar General Manager Arema Cronus, Ruddy Widodo.
"Namun, kalau kami, lebih suka apabila kongres diadakan di Jakarta atau Bali," sambungnya.
Menurut Ruddy, ada beberapa pertimbangan di balik alasan mereka memilih Jakarta dan Bali, salah satunya adalah transportasi. Ruddy menyebut, untuk urusan transportasi para peserta kongres, Jakarta dan Bali adalah pilihan terbaik.
"Selain itu, ada juga masalah akomodasi. Harus dipertimbangkan juga karena gelaran ini akan melibatkan banyak orang. Harus juga mempertimbangkan potensi force majeure. Karenanya, dua lokasi tersebut yang kami nilai paling pas," tuturnya.
Sebelumnya, PSSI menetapkan kongres bakal dihelat di Makassar. Gelaran ini akan digelar pada 17 Oktober 2016 mendatang. Ruddy menyoroti peran PSSI yang menetapkan lokasi kongres tersebut. Menurutnya, yang seharusnya menetapkan lokasi kongres adalah Komite Pemilihan.
"Komite Pemilihan seharusnya menetapkan waktu dan tempat penyelenggaraan kongres," tandasnya. [initial] (den/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema Cronus: Ketua PSSI Anyar Harus Bawa Sepakbola ke Arah Industri
Bola Indonesia 18 Agustus 2016, 20:18
-
Ihwal Lokasi Kongres, Arema Cronus Nominasikan Jakarta dan Bali
Bola Indonesia 18 Agustus 2016, 20:09
-
APPI Dukung Si Kurus Jadi Ketum PSSI
Bola Indonesia 18 Agustus 2016, 18:15
-
Bhayangkara SU Siap Dukung Calon dari TNI
Bola Indonesia 17 Agustus 2016, 08:53
-
Bhayangkara SU Usul KLB PSSI di Jakarta
Bola Indonesia 17 Agustus 2016, 08:33
LATEST UPDATE
-
PSM Makassar vs Bali United: Adu Taktik Tomas Trucha Lawan Strategi Anti-Fisik
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 16:03
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR