"Terutama sejak delapan besar, ada kabar-kabar mengenai match fixing, suap dan sebagainya," ujar CEO Mahaka Sport, Hasani Abdulgani, pada
"Ini seperti hantu. Sulit dilihat wujudnya," sambungnya.
Namun, meski sulit, Hasani mengaku telah mencoba untuk menelisik kebenaran kabar ini. Ia menyebut telah mengajak pihak-pihak yang menebar kabar ini untuk membeber dan memberi bukti detil terkait kabar tersebut.
"Tapi tak pernah ada respon dari mereka. Kita juga kesulitan menindaklanjuti," sambungnya.
Lebih lanjut, Hasani juga menyoroti kurangnya kepercayaan dari klub pada perangkat pertandingan. Hal ini kerap menimbulkan protes terkait putusan-putusan sang pengadil.
"Kita coba untuk terus benahi dan proteksi. Namun, mereka masih belum puas. Sayang kalau terus seperti ini. Sepakbola kita bisa mati lagi," tutur Hasani.
Sementara itu, Hasani sendiri mengaku secara keseluruhan dua turnamen ini berlangsung sukses. Namun, hal ini tak membuat Mahaka merasa puas.
"Kami harus terus belajar -dengan pihak-pihak terkait- agar sepakbola kita bisa lebih baik lagi," tandasnya. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ihwal Rumor Match Fixing di Turnamen-turnamennya, Ini Kata Mahaka
Bola Indonesia 27 Januari 2016, 10:46
-
Kembali Digelar, Piala Presiden 2016 Ikuti Format Piala FA
Bola Indonesia 19 Januari 2016, 11:25
-
Piala Gubernur Kaltim Belajar dari Piala Presiden dan Jenderal Sudirman
Bola Indonesia 7 Januari 2016, 03:30
-
Belum Serahkan LPJ Piala Presiden, Mahaka Disentil BOPI
Bola Indonesia 28 Desember 2015, 19:16
-
Banding Bonek FC Diabaikan Mahaka
Bola Indonesia 27 Oktober 2015, 09:32
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR