Pasalnya, hasil ini mengalami penurunan jika dibandingkan dengan dua laga uji coba sebelumnya. Saat menghadapi tim fans Chelsea, PSM menang besar 14-0. Lalu saat menghadapi tim PPLP, Andi Oddang dkk unggul 5-0.
Memang, Barca FC adalah tim amatir di Sulsel. Namun, tim ini menjadi kuat karena manajer Barca, Nurdin Taqwa, mendatangkan sejumlah pemain nasional seperti Zulkifli Zyukur, Aswin, dan Iqbal Samad.
Selain itu, yang membuat Imran kecewa dengan anak asuhnya karena mereka terpancing emosi lawan. Akibatnya, Andi Oddang dkk tidak bisa konsentrasi dan fokus dalam laga.
"Pemain terpancing permainan lawan yang keras. Ditambah dengan wasit yang memimpin laga tidak tegas sehingga memancing emosi. Hal ini yang membuat permainan jadi kacau dan tidak bisa menerapkan strategi di lapangan," kata Imran.
"Hal ini jelas menjadi evaluasi. Masih banyak yang harus kami benahi. Saya juga harap pemain bisa fokus untuk menatap kompetisi putaran kedua nanti," ujarnya.
Sementara itu, Nurdin yang akrab disapa Bos Udin meragukan kesiapan PSM menghadapi putaran kedua IPL setelah melihat hasil laga tersebut. Ia bahwa mengatakan bahwa PSM masih memiliki banyak kekurangan yang harus dibenahi.
"Kalau lawan Barca saja hasilnya seperti ini, bagaimana harus menghadapi lawan yang lebih bagus? Ini menjadi catatan untuk PSM, memang mereka tampil bagus tapi masih ada yang harus benahi. Gelandangnya belum kompak juga pertahanan yang rapuh," ujarnya. (nda/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Imran: Pemain Terpancing Emosi, Skema Berantakan
Bola Indonesia 31 Agustus 2013, 21:50
-
PSM Ditahan Imbang Barca FC 2-2
Bola Indonesia 31 Agustus 2013, 21:40
-
10 Tim Tampil di Final Jossdiator 2013
Bola Indonesia 31 Agustus 2013, 21:15
-
Persebaya Kena Sanksi, PSM Naik Peringkat
Bola Indonesia 31 Agustus 2013, 20:45
-
Rahmad Darmawan: Suporter Perlu Diedukasi
Bola Indonesia 31 Agustus 2013, 20:20
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR