Hal tersebut, sebagai persiapan tampil di kompetisi Indonesia Super League (ISL) musim 2013-2014.
Menariknya, Pendekar Cisadane- julukan Persita Tangerang- diperkuat bomber asal Jepang, Kenji Adachihara. Bahkan, sosok kelahiran Sagamihara, Kanagawa, Jepang, 8 November 1984 tersebut, mampu menyumbang satu gol. Sementara dua gol lainnya, dicetak Mbom Julian dan Berlian.
"Ada alasan khusus kenapa saya ingin memperkuat Persita. Sebab, jika bergabung dengan tim besar seperti Persib, bisa jadi hanya sebagai pemain cadangan. Padahal, semua pemain ingin jadi yang utama. Begitu juga, dengan diri saya," ungkap mantan pemain Bontang FC, Persiba Balikpapan dan Persib Bandung tersebut.
"Jika nantinya memperkuat Persita, saya berharap bisa memberikan yang terbaik," tambahnya.
Pada kompetisi ISL musim 2012-2013, Kenji Adachihara tampil sebanyak 32 kali dan mendonasikan 10 gol. Selain Persita, dilanjutkannya, sempat menjalani seleksi di PSM Makassar. Sayangnya, tidak mencapai kesepakatan harga dengan manajemen klub berjuluk Juku Eja tersebut. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Alasan Kenji Adachihara Seleksi di Persita
Bola Indonesia 7 Januari 2014, 22:27
-
Kenji Adachihara Menuju Persita Tangerang
Bola Indonesia 7 Januari 2014, 22:02
-
Persela Lamongan Mulai Komunikasi Dengan Agen Aldo Barreto
Bola Indonesia 7 Januari 2014, 20:55
-
Persija Andalkan Kombinasi Tua-Muda Musim Depan
Bola Indonesia 7 Januari 2014, 20:17
-
Suharno Penuhi Janji Pasang Gambaran Skuat Arema Musim Depan
Bola Indonesia 7 Januari 2014, 18:51
LATEST UPDATE
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR