
Pasalnya, Jacksen masih mengagendakan satu laga uji coba bagi Boaz Solossa dan kawan-kawan. Yakni, lawan Santos, pada 3 Oktober mendatang.
"Karena itu, saya belum mau berbicara banyak seputar tim nasional Indonesia senior dulu. Saya masih fokus terhadap Persipura dan tengah menyusun jadwal internal Persipura," terang Jacksen, yang juga menangani Timnas senior tersebut.
Lebih jauh, pelatih asal Brasil tersebut enggan menanggapi isu kepindahannya dari Mutiara Hitam- julukan Persipura Jayapura di musim depan. Padahal, kontrak Jacksen akan segera berakhir.
"Saya berharap, masyarakat tidak buru-buru menanggapi rumor tersebut. Apalagi, itu bukan menjadi fokus saya. Intinya, saya hanya memikirkan tentang Persipura dan belum ada yang lain," pungkasnya.
Sukses Persipura Jayapura meraih gelar juara ISL musim 2012-2013, semakin lengkap dengan prestasi yang dicapai strikernya Boaz Solossa. Yakni, memperoleh gelar pemain terbaik dan pencetak gol terbanyak dengan koleksi 25.
Hal tersebut, membuat Boaz mencatatkan 104 gol sejak ISL bergulir pada musim 2008/09.
Selain itu, Persipura dinobatkan PT Liga Indonesia (PT LI) sebagai tim paling fair play lantaran kinerja yang apik di dalam maupun luar lapangan selama satu musim.
Untuk kiper terbaik, juga diraih Persipura. Yakni, jatuh kepada Yoo Jae Hoon. Sedangkan Jacksen Ferreira Tiago, meraih gelar sebagai pelatih terbaik setelah mengantarkan Persipura menjadi juara ISL musim 2012/13.
Selain itu, di bawah arahan Jacksen, Mutiara Hitam mampu mengalahkan All Star ISL (pemain-pemain terbaik ISL) dengan skor 2-0 di Perang Bintang ISL, Stadion Mandala, Jayapura, Sabtu (21/9) petang.
Dua gol Mutiara Hitam tersebut, dicetak melalui gol Boaz Solossa dan Gerald Pangkali. Kemenangan tersebut menjadi pesta sempurna skuad arahan Jacksen Fereira Tiago, yang sebelumnya mengamankan gelar ISL musim ini dengan 82 poin dari 34 laga.
Ini menjadi gelar keempat Mutiara Hitam, setelah sebelumnya menjadi juara pada musim 2004-2005, 2008-2009 dan 2010-2011. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jacksen Tiago Masih Fokus di Persipura
Bola Indonesia 24 September 2013, 20:10
-
Kalahkan Persikabo, PBR Pastikan Bertahan di ISL
Bola Indonesia 22 September 2013, 18:28
-
Zah Rahan Ucapkan Sampai Jumpa Pada Publik Tanah Air
Bola Indonesia 21 September 2013, 23:35
-
Striker Persib Komentari Kesuksesan Persipura di ISL
Bola Indonesia 21 September 2013, 21:43
-
Deretan Prestasi Persipura di ISL 2012-2013
Bola Indonesia 21 September 2013, 20:32
LATEST UPDATE
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR