Dalam jadwal terbaru tersebut, PBR harus melakoni enam laga sepanjang Februari. Menurut Antonic, hal ini akan menyulitkan timnya untuk tampil maksimal.
“Saya cukup pusing, karena jadwal berganti lagi. Mereka kasih kita enam pertandingan, dan itu cukup sulit. Tidak aman bagi pemain, karena cuma punya waktu recovery yang sedikit." ujar Antonic.
Meskipun demikian, eks arsitek Pro Duta FC itu mengaku timnya akan berusaha semaksimal mungkin untuk tancap gas sejak awal kompetisi.
"Tapi kita harus tetap fokus di laga perdana lawan Persita Tangerang. Semoga bisa meraih hasil yang positif.” pungkas pria asal Serbia tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSM Makassar Pakai Jersey Musim Lalu
Bola Indonesia 24 Januari 2014, 21:13
-
PSSI Jalin Kerja Sama Dengan J-League
Bola Indonesia 24 Januari 2014, 20:25
-
PSSI Ambil Alih Pengelolaan Liga Amatir
Bola Indonesia 24 Januari 2014, 20:22
-
Perseru Serui Hanya Targetkan Bertahan di Kompetisi ISL
Bola Indonesia 24 Januari 2014, 19:20
-
Persebaya Agendakan Uji Coba di GBT
Bola Indonesia 24 Januari 2014, 19:12
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR