
Dalam jadwal yang diterima, PSM akan mengawali kompetisi dengan menjamu Putra Samarinda pada 2 Februari nanti. PSM akan menjamu Putra Samarinda di Gelora Bung Tomo, Surabaya.
Jadwal baru ini membuat sejumlah rencana harus diubah pelaksanaannya. Pasalnya, manajemen sebelumnya menerima draft jadwal yang mana PSM pertama bertanding pada 5 Februari nanti.
"Kita terima jadwalnya tengah malam tadi. Kita lagi memikirkan jumlah agenda yang pasti berubah karena jadwal tersebut," ujar Media Officer PSM, Andi Widya Syadzwina, Jumat (17/1/2014).
Salah satu agenda yang berubah adalah rencana uji coba. Manajemen sudah mengagendakan uji coba di Jawa dan berangkat Selasa (21/1/2014) nanti. Wina melanjutkan, pihak manajemen memilih uji coba di luar Makassar dan memilih di Jawa karena di sana banyak stadion yang bisa dipakai. Selain itu, di Jawa juga banyak tim-tim yang memiliki pemain berkualitas.
"Itu juga kita belum tahu jadi atau tidak karena tiba-tiba dapat jadwal di mana PSM harus main 2 Februari. Program pelatih dibuat untuk laga tanggal 5 Februari," lanjut Wina.
Selain itu, rencana launching tim juga bakal dimajukan. Awalnya, manajemen berencana untuk melakukan launching tim pada 1 Februari nanti. Tapi, jadwal itu dipastikan dimajukan karena tim sudah mesti ada di Surabaya untuk mempersiapkan diri menghadapi laga melawan Putra Samarinda.
"Tentang itu masih akan kita bicarakan lagi dengan pelatih dan pimpinan tim serta manajemen. Apakah akan digelar setelah kongres PSSI (26 Januari) atau bagaimana," lanjutnya. (nda/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSM: Kahar Masih Butuh 2 Minggu Untuk Pulih
Bola Indonesia 17 Januari 2014, 20:32
-
Kontrak Pemain PSM Diharapkan Beres Pekan Depan
Bola Indonesia 17 Januari 2014, 20:26
-
Jadwal Rilis, PSM Terpaksa Ubah Agenda Tim
Bola Indonesia 17 Januari 2014, 20:15
-
PT Liga Indonesia Pastikan Kick Off ISL 01 Februari 2014
Bola Indonesia 17 Januari 2014, 19:48
-
Persegres Fokus Benahi Pertahanan
Bola Indonesia 17 Januari 2014, 17:00
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR