
Artinya bahwa PSM kini hanya memiliki waktu 2 minggu lagi untuk mempersiapkan tim. Salah satu yang digenjot manajemen adalah kontrak pemain.
Media Officer PSM, Andi Widya Syadzina, mengatakan bahwa manajemen berharap kontrak pemain sudah beres pekan depan. Sehingga selanjutnya bisa segera dilaunching ke publik sebelum ke Surabaya untuk menjamu Putra Samarinda.
"Manajemen terus bekerja untuk menyelesaikan kontrak pemain. Diharapkan pekan depan kontrak pemain sudah beres," ujar Wina, Jumat (17/1/2014).
Wina melanjutkan bahwa sudah 70 persen pemain sudah deal dengan kontrak yang diajukan manajemen, termasuk dua pemain Timnas U-19, Maldini Pali dan Muchlis Hadi Ning Syaifullah, yang terlebih dahulu sudah tanda tangan kontrak.
"Masih ada 30 persen pemain lainnya masih dalam tahap negosiasi dengan manajemen," ujar Wina.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSM: Kahar Masih Butuh 2 Minggu Untuk Pulih
Bola Indonesia 17 Januari 2014, 20:32 -
Kontrak Pemain PSM Diharapkan Beres Pekan Depan
Bola Indonesia 17 Januari 2014, 20:26 -
Jadwal Rilis, PSM Terpaksa Ubah Agenda Tim
Bola Indonesia 17 Januari 2014, 20:15 -
PT Liga Indonesia Pastikan Kick Off ISL 01 Februari 2014
Bola Indonesia 17 Januari 2014, 19:48 -
Persegres Fokus Benahi Pertahanan
Bola Indonesia 17 Januari 2014, 17:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR