Hal yang paling mencolok dari penjualan saham tersebut ialah perubahan nama tim. Mantan pelatih Pelita Jaya Jajang Nurjaman mengaku tak menyangka jika Pelita harus berubah nama.
“Sayang sekali jika nama (Pelita) dihilangkan. Karena nama tersebut sudah ada sejak era Galatama sampai Liga Indonesia,” kata Jajang saat ditemui wartawan di mes Persib, Sabtu (27/10).
Pria yang kini menjabat sebagai pelatih Persib ini mengaku terkenang dengan tim yang pernah diasuhnya tersebut. Jajang pernah menangani Pelita Jaya U-21 selama dua musim yakni 2008-2009.
Ia pun berkarir sebagai pelatih senior Pelita di tahun berikutnya. “Saat masuk sebagai pelatih senior, saya mengalami masa dimana tim berjuang menghindari degradasi dan akhirnya kita menang di enam laga kandang terakhir,” kenang Jajang.
Musim lalu Jajang menjadi asisten pelatih Rahmad Darmawan. Bersama klub berjuluk The Young Guns tersebut Pelita finis di peringkat tujuh.
Ia pun membantah jika kepindahannya ke Persib karena akan dijualnya Pelita. “Tidak, saya tidak tahu jadi begitu,” ucapnya. (hug/opw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persib Akan Lepas Empat Pemain Magang
Bola Indonesia 27 Oktober 2012, 21:15 -
Jajang Nurjaman Menyayangkan Nama Pelita Bakal Hilang
Bola Indonesia 27 Oktober 2012, 18:05 -
Kondisi Cedera Kenji Adachihara Sudah Membaik
Bola Indonesia 27 Oktober 2012, 17:15 -
Jajang Sukmara Mulai Berlatih di Persib Hari Ini
Bola Indonesia 27 Oktober 2012, 16:24 -
Jajang Sukmara Mulai Berlatih di Persib Hari Ini
Bola Indonesia 27 Oktober 2012, 16:24
LATEST UPDATE
-
Prediksi Chelsea vs Liverpool 4 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 11:08 -
Oliver Glasner Tidak akan Pikir Dua Kali untuk Gabung MU!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 10:52 -
Inilah Deretan Laga yang Harus Dijalani Liverpool Tanpa Alisson
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 10:51 -
Prediksi Inter Milan vs Cremonese 4 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 10:48 -
Didesak Boikot Israel dari Piala Dunia 2026, Begini Respon FIFA
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 10:40 -
Hasil FP1 MotoGP Mandalika 2025: Luca Marini dan Honda Catat Waktu Tercepat
Otomotif 3 Oktober 2025, 10:40 -
Misteri Senne Lammens di MU: Sebenarnya Kiper Utama atau Pelapis Sih?
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 10:36 -
Mengapa Transfer Robert Lewandowski ke AC Milan Tak Semudah yang Dibayangkan?
Liga Italia 3 Oktober 2025, 10:35
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29 -
5 Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions, Mbappe Mulai Mendekat
Editorial 2 Oktober 2025, 13:55
KOMENTAR