"Kami sudah memperingatkan agar mereka patuh pada rekomendasi dan kesepakatan," ujar Sekretaris Jenderal BOPI, Heru Nugroho.
"Kami juga sudah mewanti-wanti, kalau mereka melanggar, kami akan blacklist mereka," sambungnya.
Sebelumnya, BOPI pada Kamis (20/08) pekan lalu secara resmi telah mengeluarkan rekomendasi bagi penyelenggaraan Piala Presiden. Mahaka, sebagai promotor, telah memenuhi persyaratan yang ditetapkan.
Salah satu persyaratan yang ditetapkan adalah Persebaya harus mengganti nama mereka jika ingin mengikuti ajang ini.
Pada pertemuan yang berlangsung alot, manajemen Persebaya akhirnya bersedia memenuhi persyaratan kami, yaitu mengubah nama mereka," papar Heru.
"Pada Piala Presiden, mereka akan memakai nama Persebaya United," sambungnya.
Lebih lanjut, menurut Heru, manajemen Persebaya tak sekonyong-konyong mau mengubah nama klub mereka menjadi Persebaya United. Mulanya, mereka hanya akan menambah 'FC' (singkatan football club, red) di belakang nama Persebaya.
"Namun, karena FC itu asosiasinya terlalu luas dan lazim, kami tolak. Akhirnya, mereka sepakat pakai Persebaya United," tandasnya. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jika Melanggar, Mahaka Bakal Masuk Daftar Hitam
Bola Indonesia 29 Agustus 2015, 18:20
-
Persebaya United Lolos ke Piala Presiden, Ini Penjelasan BOPI
Bola Indonesia 29 Agustus 2015, 17:58
-
PSSI Ingatkan BOPI Agar Tak Bikin Kegaduhan
Bola Indonesia 26 Agustus 2015, 14:02
-
BOPI Diminta Bijak dan Menghormati Rekomendasi PSSI
Bola Indonesia 25 Agustus 2015, 23:53
-
Promotor: Piala Presiden Sudah Kantongi Izin Kepolisian
Bola Indonesia 24 Agustus 2015, 23:43
LATEST UPDATE
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR