Selain itu, Juventus juga berencana mendirikan Sekolah Sepak Bola (SSB). Hal tersebut, lantaran melihat antusias masyarakat Indonesia terhadap sepak bola yang tinggi. Lebih jauh, yakni guna mendekatkan diri dengan para suporter.
"Pada intinya, Juventus ingin mengakomodasi semua keinginan fans. Termasuk, membuat website resmi klub berbahasa Indonesia. Sebab, Indonesia memiliki basis fans klub Juventus terbesar," ungkap Nicola Verdun.
"Namun, kami belum bisa memastikan kapan waktu pendirian SSB tersebut. Pastinya, hal tersebut muncul karena pasar di Indonesia bagus," imbuhnya.
Hal tersebut, kontan membuat Juventini- sebutan suporter Juventus di Indonesia- tidak sabar untuk memberikan sambutan.
"Ini seperti menjadi kado terindah bagi Juventini Indonesia. Sebab, kami akan merayakan ulang tahun pada bulan Juli mendatang," terang Ketua Juventini Indonesia, Ananta Ariaji.
Nantinya, Vecchia Signora (Nyonya Tua)- julukan Juventus FC- akan beruji coba lawan Indonesia Selection, di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, pada 6 Agustus mendatang.
Indonesia, menjadi negara pertama dalam tur ke Asia bagi klub yang memiliki julukan lain Fidanzata D'Italia (Sang Kekasih Italia) tersebut.
Selanjutnya, klub yang didirikan pada 1 November 1897 tersebut, akan melakukan lawatan ke Australia pada 10 Agustus dan Singapura pada 16 Agustus. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Berencana Dirikan SSB di Indonesia
Bola Indonesia 25 Juni 2014, 19:52
-
Juventus Bawa Skuat Lengkap ke Indonesia
Bola Indonesia 25 Juni 2014, 18:40
-
Davids: Juventus Nantikan Antusiasme Pendukung Indonesia
Bola Indonesia 25 Juni 2014, 17:45
-
Ketua Umum PSSI Sambut Baik Kehadiran Juventus
Bola Indonesia 25 Juni 2014, 17:00
-
Angel Di Maria Bantah Rumor ke Juventus
Liga Italia 24 Juni 2014, 20:34
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR