Bola.net - - Kalteng Putra berjanji untuk tampil terbuka saat menantang Persebaya Surabaya dalam laga pamungkas grup C babak 16 besar Liga 2, Kamis . Sebab tim asal Palangkaraya itu membutuhkan tiga poin untuk bisa lolos.
Menurut Asisten Pelatih Kalteng Putra, Budi Sudarsono, untuk bisa memenangkan pertandingan, tidak ada jalan lain kecuali menciptakan banyak peluang. Dan peluang baru bisa diciptakan jika Rivaldy Bawuo dan kolega bermain menyerang.
"Kalau saya rasa kita harus bermain terbuka, karena kita butuh kemenangan untuk lolos, nanti untuk strateginya, kita harus banyak menciptakan peluang, salah satunya harus terbuka," ungkap Budi dalam jumpa pers.
"Kalau mengandalkan bertahan bisa juga, tapi harus banyak menyerang. Supaya besok bisa menang. Kalteng Putra butuh menang, kalau mau lolos harus menang," tegas pelatih asal Kediri itu.
Target menang memang menjadi bidikan Laskar Isen Mulang, sebab tim asal Palangkaraya itu tidak mau bergantung kepada hasil pertandingan Persigo Semeru FC. Karena jika bisa memenangkan pertandingan lawan Persebaya , otomatis mereka langsung lolos.
"Jadi kita gak tergantung dengan tim lain, kalau kita draw, kita masih tergantung sama Semeru. Kita kalah masih tergantung dengan Semeru," imbuhnya.
"Tapi kita berusaha bagaimana, kita siapkan mental dan strategi, kita berusaha nanti hasilnya habis main. Mudah-mudahan sukses," pungkasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kalteng Putra Pantang Bergantung Tim Lain untuk Lolos
Bola Indonesia 12 Oktober 2017, 00:55
-
Kalteng Putra Hanya Bawa 15 Pemain ke Surabaya
Bola Indonesia 11 Oktober 2017, 20:28
-
Kenji, Budi, dan Fakhruddin Dicoret PSM Makassar
Bola Indonesia 26 Desember 2013, 16:53
-
Banyak Pemain Senior, Jorg Belum Tentukan Kapten PSM
Bola Indonesia 9 Desember 2013, 20:36
-
PSM Makassar: Fakhrudin Datang, Fadly Manna Tersingkir
Bola Indonesia 5 Desember 2013, 20:54
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR