Bola.net - - Kegagalan anak asuhnya lolos dari Grup E Piala Presiden 2018 tak membuat Pelatih PSIS Semarang, Subangkit, larut dalam rasa kecewa. Subangkit mengaku telah mendapatkan target yang diincarnya dari awal.
PSIS Semarang hampir bisa dipastikan telah tersingkir dari persaingan di Grup E untuk mendapat satu tiket ke perempat final Piala Presiden 2018. Dalam dua pertandingan yang telah dijalani, Ibrahim Conteh dan kawan-kawan selalu mengalami kekalahan.
Dalam laga pertama kontra Bhayangkara FC, PSIS harus menelan kekalahan 0-1. Kemudian, pada laga kedua kontra Arema FC, mereka harus kembali menelan kekalahan. Kali ini dengan skor 1-3.
"Kami memang tidak ada target khusus harus lolos dari pada Piala Presiden 2018 ini. Kami hanya ingin memberi pemain kesempatan bermain melawan tim-tim yang notabene lebih kuat," ujar Subangkit.
Kendati tak lolos dari fase grup, ada pelajaran berharga yang bisa didapat dalam Piala Presiden 2018. Secara mental, menurut pemain berusia 58 tahun ini, pemain PSIS lebih kuat. "Mereka lebih siap menghadapi kompetisi resmi mendatang," tuturnya.
Tak lagi berpeluang lolos, Subangkit tak mau PSIS melempem. Mereka tetap mengincar hasil terbaik kala menghadapi PSIS pada laga terakhir melawan Persela Lamongan, Selasa (30/1) mendatang. "Kami tetap bakal berusaha sebaik mungkin mendapat hasil positif," tutupnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kegagalan PSIS Lolos dari Grup E Tak Buat Subangkit Kecewa
Bola Indonesia 26 Januari 2018, 16:49 -
Hadapi Arema, PSIS Isyaratkan Simpan Vidakovic dan Nakamura
Bola Indonesia 24 Januari 2018, 08:25 -
PSIS Waspadai Sektor Sayap Arema FC
Bola Indonesia 22 Januari 2018, 16:29 -
PSIS Akui BFC Lebih Jeli Konversi Peluang
Bola Indonesia 20 Januari 2018, 19:42 -
Hadapi Bhayangkara FC, PSIS Semarang Pantang Minder
Bola Indonesia 20 Januari 2018, 08:02
LATEST UPDATE
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16 -
Cek Jadwal dan Live Streaming LaLiga 2025/26 Minggu Ini: di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:10 -
Prediksi Napoli vs Genoa 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:06 -
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26 Sevilla vs Barcelona, Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:02 -
Jadwal Premier League Pekan Ini, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 16:00 -
Cek Jadwal dan Nonton Liga Inggris 2025/26: Eksklusif di Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:56 -
Saksikan dan Nonton Liga Inggris Chelsea vs Liverpool: Eksklusif di Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:52
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR