“Kenji diistirahatkan sampai sembuh total. Dia nggak ikut uji coba. Karena pengalaman kemarin dipaksakan bermain akhirnya sakit lagi,” ungkap pelatih Persib Jajang Nurjaman ditemui di mes, Jumat (09/11).
Menurut Jajang, absennya pemain asal Jepang itu tidak akan memengaruhi persiapan uji coba menghadapi Indonesia Muda, besok (Sabtu, 10/11). Ketimbang cedera Kenji lebih parah, Jajang berharap agar pemainnya tersebut menjalani terapi.
“Sekarang dia diterapi lagi. Kalaupun ikut latihan, selama berkaitan lari dan menendang dikurangi dulu,” ujarnya.
Seperti diketahui, Kenji mengalami cedera otot paha kanan. Pemain yang bersinar bersama Persiba musim lalu itu sudah lebih dari tiga pekan menjalani pemulihan cedera. Namun, dalam turnamen Celebes Cup 2012 beberapa waktu lalu, ia sempat diturunkan meski tidak main penuh.
“Saya berharap Kenji sembuh total. Karena kita butuh striker seperti dia,” tandas Jajang. (hug/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Celebes Cup, Tiga Pemain Persib Dibekap Cedera
Bola Indonesia 9 November 2012, 22:30
-
"Kenji Harus Diistirahatkan Total"
Bola Indonesia 9 November 2012, 19:30
-
Kenji Adachihara Bakal Absen di Laga Uji Coba
Bola Indonesia 9 November 2012, 15:15
-
Kondisi Cedera Kenji Adachihara Sudah Membaik
Bola Indonesia 27 Oktober 2012, 17:15
-
Dua Pemain Persib, Kenji dan Hariono Latihan Terpisah
Bola Indonesia 23 Oktober 2012, 11:37
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR