Menurut Kim, pertandingan ini sangat menarik untuk ditunggu-tunggu. Mengingat laga klasik ini kerap diwarnai emosional baik di tengah lapangan maupun di bangku penonton.
Pertandingan antara Persib melawan Macan Kemayoran merupakan lanjutan dari kompetisi Indonesia Soccer Championship (ISC) A 2016. Keduanya akan berhadapan di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Sabtu (16/7).
"Saya baru kali ini bisa merasakan atmosfer "clasico" Indonesia. Beberapa hari sebelum pertandingan juga saya sudah merasakan panasnya atmosfer sebelum pertandingan hari sabtu," ujar Kim saat dihubungi , Jumat (15/7).
Saat ini, Persija sedang mengalami trend buruk akibat tiga kali kalah secara beruntun. Berbeda dengan Persib yang menang pada laga terakhir melawan PSM Makassar.
Namun meski begitu, Kim tak akan mengganggap remeh Ismed Sofyan dan kawan-kawan. Pemain kelahiran Jerman ini akan tampil habis-habisan agar dapat meraih poin maksimal.
"Saya tidak begitu melihat dan mengikuti trend team lawan. Saya yakin kalau kami tampil maksimal, kami pasti akan kalahkan Persija," pungkas Kim. (fit/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persija Boyong 20 Pemain ke Kandang Maung
Bola Indonesia 15 Juli 2016, 17:25 -
Kim Kurniawan Tak Sabar Rasakan Atmosfer El Clasico Indonesia
Bola Indonesia 15 Juli 2016, 14:36 -
Bepe 'Gabung' Arsenal, Firman Utina 'Direkrut' Barca
Bolatainment 15 Juli 2016, 01:10 -
Kandang Maung Bandung Tak Angker Bagi Persija
Bola Indonesia 14 Juli 2016, 14:33 -
Penyerang Persija Yakin Bobotoh Tak Akan Bikin Onar
Bola Indonesia 14 Juli 2016, 10:10
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR