Sedikitnya, tambahan tiga poin lagi akan membuat posisi Persita di puncak klasemen semakin kokoh. Karena itu, tim besutan Elly Idris bertekad menambah pundi poin dari PS Bengkulu, di Stadion Semarak, Bengkulu, Sabtu (2/6) sore.
"Tambahan tiga poin, akan membuat satu kaki Persita menapak di babak delapan besar. Kami akan berusaha keras untuk memenangkan pertandingan tersebut," terang Elly Idris kepada Bola.net.
Mantan pemain tim nasional Indonesia era 80-an tersebut meminta, anak asuhnya terus membuat jarak dari kejaran Persebaya dan PSIM. Tidak berhenti meraih poin, berarti upaya tersebut berarti sudah tercapai.
Dalam upayanya kali ini, Elly menggambarkan jika Luis Edmundo dan kawan-kawan harus berjuang. Lebih keras. Sebab, Elly menjelaskan, jika PS Bengkulu merupakan tim yang kerap memberikan kesulitan bagi tim Unggu- sebutan Persita.
"Bengkulu dihuni mayoritas pemain muda yang punya semangat tinggi. Namun, mereka tentu memiliki kelemahan. Yakni, emosi pemain muda yang kerap tidak stabil sehingga menimbulkan celah untuk di taklukan," tuntasnya. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kokohkan Posisi, Persita Bidik Poin di Bengkulu
Bola Indonesia 23 Mei 2012, 09:00
-
Desak Perusahaan Dukung Persitara PT LI, Mata Utara Siap Demo
Bola Indonesia 22 Mei 2012, 06:06
-
Preview: Persebaya DU vs PSIM, Jaga Asa Juara Grup
Bola Indonesia 18 Mei 2012, 06:58
-
Permalukan PSGL, Peluang Persitara ke 8 Besar Makin Lebar
Bola Indonesia 18 Mei 2012, 04:50
-
Lupakan Krisis Finansial, Persitara Incar Poin Dari PSGL
Bola Indonesia 17 Mei 2012, 10:21
LATEST UPDATE
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR