Bola.net - - Tim pelatih Persela Lamongan terus melakukan evaluasi terhadap hasil buruk yang tengah dialami klub Kota Soto tersebut. Mereka berusaha mencari tahu penyebab kekalahan di empat pertandingan terakhir.
Menurut Asisten Pelatih Persela Lamongan, Ragil Sudirman, dalam beberapa kali pertandingan, para punggawa Laskar Joko Tingkir tampi kurang konsentrasi. Terutama para pemain belakang dalam mengantisipasi bola pantulan kedua.
"Kemarin lawan Persija kita kecolongan, kita kurang konsentrasi karena ketika main bola atas akhirnya bola pantulan yang kedua itu yang kurang diperhatikan," ungkap Ragil kepada Bola.net.
Padahal sebelum pertandingan, tim pelatih sudah berusaha mewanti-wanti kepada pemain untuk mengantisipasi bola pantulan. Tetapi yang demikian masih tetap terjadi dan akhirnya Persela mengalami kekalahan.
"Kita mengharapkan dari pemain tetap konsentrasi terutama lini belakang sama lini tengah, itu harus ada komunikasi," imbuhnya.
Ragil berharap Samsul Arif Munip dan kolega agar tetap bangkit setelah mengalami kekalahan beruntun di empat laga. Pemain harus punya motivasi dan jangan sampai terpuruk.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Konsentrasi Masih Jadi Masalah Persela
Bola Indonesia 30 Agustus 2017, 21:48
-
Persela Berharap Saddil Segera Kembali ke Lamongan
Bola Indonesia 30 Agustus 2017, 01:41
-
Fahmi Al-Ayyubi Diragukan Tampil Lawan Bali United
Bola Indonesia 30 Agustus 2017, 00:55
-
Persela Harus Hentikan Rentetan Hasil Buruk
Bola Indonesia 29 Agustus 2017, 17:17
-
Persela Tetap Pertahankan Herry Kiswanto
Bola Indonesia 28 Agustus 2017, 22:59
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR