"Meiga sudah bagus. Penalti ini bukan salah Meiga," ujar Gethuk, sapaan karib Joko.
"Hasil ini adalah salah pelatih," sambungnya.
Sebelumnya, pada laga pamungkas mereka di Grup B Piala Presiden, Arema Cronus ditahan imbang oleh PSGC Ciamis. Pada laga yang dihelat di Stadion Kanjuruhan Malang, Rabu (09/09), kedua tim berbagi angka 1-1.
Arema Cronus unggul dulu pada penghujung babak pertama melalui eksekusi penalti Samsul Arif. Sementara, PSGC sukses menyamakan kedudukan melalui eksekusi penalti Osas Saha menjelang waktu normal laga berakhir.
Penalti bagi PSGC diberikan wasit Najamudin Aspiran menyusul pelanggaran Kurnia Meiga pada Didin Jahidin di kotak penalti Arema. Padahal, Meiga belum genap sepuluh menit bermain, usai masuk menggantikan I Made Wardhana*.
Sementara, menurut Gethuk, ia sengaja memberi kesempatan Meiga untuk come back pada laga tersebut. Menurutnya, usai absen lama, kiper berusia 25 tahun ini perlu main untuk mengembalikan feeling dan sentuhannya.
"Tak ada masalah dengan hasil lawan PSGC. Yang penting, kami sudah lolos ke Delapan Besar," tandasnya.
*Berita ini telah disunting setelah sebelumnya terdapat kesalahan fakta. Atas kesalahan ini kami mohon maaf. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kurnia Meiga Blunder, Joko Susilo Beri Pembelaan
Bola Indonesia 10 September 2015, 10:47
-
Kurnia Meiga Mulai Kembali Berlatih
Bola Indonesia 27 Agustus 2015, 18:39
-
SoJC 2015, Ajang Pembuktian Ahmad Kurniawan
Bola Indonesia 2 Agustus 2015, 22:29
-
Ini Hikmah Penghentian QNB League Bagi Kurnia Meiga
Bola Indonesia 29 April 2015, 19:22
-
Kurnia Meiga: Jika FIFA Berikan Sanksi, Pemain Paling Dirugikan
Bola Indonesia 28 April 2015, 10:38
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR