
Bola.net - Laga PSIS Semarang kontra Persebaya Surabaya dipastikan batal digelar. Sedianya pertandingan tersebut berlangsung di Stadion Jatidiri, Semarang, Rabu (08/01/2023) mendatang.
Menurut Ketua Panpel PSIS Semarang, Danur Rispriyanto, laga terpaksa ditunda karena alasan keamanan. Mereka sudah mendapat surat pemberitahuan dari kepolisian.
"Pertandingan PSIS menghadapi Persebaya yang seharusnya digelar Besok Rabu ditunda karena terkait dengan keamanan," ungkapnya seperti dilansir laman resmi klub, Senin (06/01/2023).
Panpel sudah melakukan sejumlah upaya agar pertandingan bisa digelar. Termasuk berkoordinasi dengan pihak keamanan dan perwakilan suporter.
"Namun dari pihak kepolisian belum memberi izin dan memberi saran laga tersebut ditunda," tegasnya.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Sampaikan ke PT LIB
Lebih lanjut, Danur Rispriyanto akan langsung melaporkan penundaan tersebut kepada PT. Liga Indonesia Baru (LIB). Mereka akan menjelaskan secara detail kronologinya.
"Kami teruskan langsung mengenai hal ini ke PT. LIB," Danur Rispriyanto menambahkan.
"Kami sampaikan juga kalau berbagai upaya untuk menggelar pertandingan ini telah kami lakukan," tandasnya.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Laga Kontra PSIS Semarang Ditunda, Begini Respons Persebaya
Bola Indonesia 6 Februari 2023, 22:31
-
Laga PSIS Semarang vs Persebaya Surabaya Ditunda Karena Alasan Keamanan
Bola Indonesia 6 Februari 2023, 19:55
-
Seru! Saksikan Aksi Taisei Marukawa Jadi Pahlawan Kemenangan PSIS di Markas Persik
Open Play 4 Februari 2023, 18:08
-
Hasil BRI Liga 1 2022/2023 Persik Kediri vs PSIS Semarang: Skor 1-2
Bola Indonesia 4 Februari 2023, 17:55
-
Link Streaming BRI Liga 1: Persik Kediri vs PSIS Semarang Hari Ini, 4 Februari 2023
Liga Inggris 4 Februari 2023, 15:00
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43
























KOMENTAR