
Bola.net - Persebaya Surabaya terancam tanpa David da Silva dalam lawatan ke markas PS Tira Persikabo, Sabtu (9/11/2019). Sebab, pemain berpaspor Brasil tersebut masih dibekap cedera.
David juga tidak hadir dalam latihan di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Rabu (6/11/2019) sore. Sehingga tim pelatih belum bisa memutuskan apakah dia akan dibawa atau tidak.
"Si David kondisinya masih fifty-fifty bisa berangkat atau tidak," kata pelatih Persebaya, Aji Santoso usai memimpin latihan.
Aji tak menampik bahwa keberadaan David sangat dibutuhkan oleh Persebaya. Mengingat tim kebanggaan Kota Pahlawan tersebut hanya memiliki satu penyerang murni.
"Dari kuantitas kebutuhan striker, kami sebenarnya tidak ideal karena cuma satu striker, tapi memang saya masuk dengan kondisi seperti itu coba saya maksimalkan," jelasnya.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Siapkan Alternatif
Namun, Aji mengaku akan menyiapkan alternatif bilamana mantan bomber Bhayangkara FC tersebut tidak bisa dibawa. Meski dia tak menafikan pentingnya sosok David di lini serang.
"Seumpamanya david tidak bisa, kami sudah punya alternatif kira-kira siapa pemain yang ada di situ," Aji menambahkan.
Persebaya akan menantang PS Tira Persikabo di Stadion Pakansari, Cibinong. Laga pekan ke-27 Shopee Liga 1 2019 tersebut akan disiarkan langsung Indosiar.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aji Santoso Nilai Stadion GBT Layak Jadi Venue Piala Dunia U-20
Bola Indonesia 6 November 2019, 21:03
-
Lawan Tira Persikabo, Persebaya Terancam Tanpa David da Silva
Bola Indonesia 6 November 2019, 20:41
-
Miswar Saputra Dipastikan Tak Diboyong ke Markas Tira Persikabo
Bola Indonesia 6 November 2019, 20:39
-
Jadi Direktur Teknik Persebaya, Tugas Uston Nawawi Tetap Sebagai Asisten Pelatih
Bola Indonesia 6 November 2019, 12:05
-
Aji Santoso Dipastikan Jalani Debut pada Laga Persebaya vs Tira Persikabo
Bola Indonesia 6 November 2019, 11:16
LATEST UPDATE
-
Pengakuan Jujur Jonathan David: Luka Gagal Panenka dan Hangatnya Pelukan Juventus
Liga Italia 7 Januari 2026, 08:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40























KOMENTAR