
Bola.net - Borneo FC akan menjamu PSIS Semarang di Stadion Segiri pada pekan ke-8 Shopee Liga 1 2019, Rabu (10/7). Pertandingan di Samarinda ini akan disiarkan secara langsung di O Channel dan live streaming di Vidio.
Borneo FC di bawah besutan pelatih Mario Gomez memang disingkirkan Persija Jakarta dari ajang Piala Indonesia 2018. Namun mereka berhasil menjinakkan tim kuda hitam Kalteng Putra dengan skor 1-0 lewat gol tunggal Lerby Eliandry dalam laga tandang pekan ketujuh (03/7).
Sementara itu, PSIS tak terkalahkan dalam tiga laga terakhir di liga. Sejak ditekuk Bali United, PSIS menang 1-0 di kandang Perseru Badak Lampung, imbang 0-0 menjamu Barito Putera, dan terakhir menang 2-0 menjamu Persela Lamongan.
Borneo FC sementara menempati peringkat 10 klasemen dengan tujuh poin dari lima pertandingan (M2 S1 K2), sedangkan PSIS bertengger di posisi enam dengan 11 poin dari tujuh laga (M3 S2 K2).
Kedua tim saling mengalahkan pada musim lalu. PSIS menang 1-0 di Magelang, kemudian dibalas Borneo FC 2-1 di Samarinda.
Jadwal lengkap dan live streaming pertandingan Borneo FC vs PSIS Semarang bisa Bolaneters simak di bawah ini.
Jadwal Lengkap Pertandingan dan Live Streaming
Rabu, 10 Juli 2019
Borneo FC vs PSIS Semarang
- Stadion: Segiri, Samarinda
- Jam: 18.30 WIB
- Live: O Channel [Live streaming pada tautan berikut ini]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Borneo FC vs PSIS Semarang: Skor 2-0
Bola Indonesia 10 Juli 2019, 20:37
-
Prediksi Borneo FC vs PSIS Semarang 10 Juli 2019
Bola Indonesia 10 Juli 2019, 10:57
-
Kehilangan Sejumlah Pilar, PSIS Tak Gentar Hadapi Borneo FC
Bola Indonesia 9 Juli 2019, 16:11
-
Highlights Shopee Liga 1 2019: PSIS Semarang 2-0 Persela Lamongan
Open Play 7 Juli 2019, 10:00
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55























KOMENTAR