Menurut anggota Komite Eksekutif (Exco) PSSI Jatim, dr Wardi Azhari Siagian menegaskan bahwa pihaknya sangat menolak diselenggarakan KLB PSSI. "Kita itu belum melakukan kinerja apa-apa pasca KLB tahun lalu. Itu karena Menpora mengeluarkan SK pembekuan PSSI sebelum kita melakukan kinerja," kata Wardi.
Wardi menuding ada intervensi pemerintah sehingga klub-klub mendorong adanya KLB PSSI. "Saya yakin voters paham akan permasalahan ini. Ini pasti ada tekanan dari pihak luar yang ingin menggelar KLB," imbuh pria berbadan subur ini.
Wardi yang juga menjabat sebagai CEO Laga FC, cukup yakin jika usulan KLB PSSI tak akan disetujui oleh FIFA. "Permintaan ini bukan dari pihak internal PSSI. Saya rasa ini tidak akan di-approve oleh FIFA, karena FIFA sangat anti akan intervensi," pungkasnya. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barito Putera Sambut Gembira SK Pencabutan Pembekuan PSSI
Bola Indonesia 13 Mei 2016, 16:02
-
Bola Indonesia 13 Mei 2016, 10:38

-
PSSI Gelar Kongres 1 Juni 2016
Bola Indonesia 11 Mei 2016, 16:47
-
Menpora Kirim Surat Pencabutan Pembekuan PSSI ke FIFA
Bola Indonesia 11 Mei 2016, 14:01
-
Tim Transisi Diminta Pantau Perbaikan Sepakbola
Bola Indonesia 11 Mei 2016, 13:01
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR