Bola.net - - Madura United kembali memastikan kedatangan pemain anyar jelang kompetisi Liga 1. Menurut Manajer tim berjuluk Sappe Kerab itu, Haruna Soemitro, pemain asing yang bakal merapat ke tim tersebut adalah sosok penyerang asal Brasil.
"Selain Zah Rahan, kami juga akan kedatangan pemain asing dari Brasil. Namanya ," ujar Haruna.
Beto sendiri, dari informasi yang didapat bernama lengkap Alberto Antonio de Paula. Pemain kelahiran 31 Mei 1987 ini pernah memperkuat Wisla Krakow dan Botafogo.
Dengan kedatangan Beto, hampir dipastikan kebutuhan pemain asing Madura United terpenuhi. Pasalnya, saat ini mereka telah memiliki empat pemain asing, sesuai slot yang disediakan.
Di lini belakang, mereka memiliki sosok Faiano Beltrame asal Brasil. Di lini tengah, ada gelandang asal Tajikistan Nuriddin Davronov. Selain itu, ada sosok playmaker asal Liberia Zah Rahan Krangar. Sementara, di lini depan ada sosok Beto.
Lebih lanjut, Haruna juga menyinggung masalah dua pemain yang saat ini berstatu seleksi di Madura United, Sasa Kolunija dan Lamjed Chehoudi. Ia mengisyaratkan nasib dua pemain ini akan menemui titik terang usai uji coba kontra Hougang United.
"Mudah-mudahan uji coba besok sudah ada keputusan akhir soal dua pemain seleksi tersebut," ucapnya.
"Kami harap sudah tak ada lagi pemain seleksi lain setelahnya," Haruna menandaskan.
Madura Untied sendiri dijadwalkan bakal beruji coba dengan Hougang United sebagai persiapan mereka terjun di Liga 1. Pertandingan ini akan dihelat di Stadion Gelora Ratu Pamelingan Pamekasan, Minggu .
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madura United Akui Sudah Ikat Beto
Bola Indonesia 4 Maret 2018, 13:39
-
Leo Tupamahu Harap Panitia Ubah Format Pertandingan PGK 2018
Bola Indonesia 4 Maret 2018, 12:31
-
Borneo FC Siap Bangkit Lawan Persebaya Surabaya
Bola Indonesia 4 Maret 2018, 10:35
-
Arema FC Akui Ada Perubahan Target Pada Piala Gubernur Kaltim 2018
Bola Indonesia 4 Maret 2018, 09:43
-
Faktor Psikologis, PR Berat Sriwijaya FC Jelang Hadapi Arema
Bola Indonesia 4 Maret 2018, 09:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR