"Ini prestasi luar biasa bagi kami," ujar Gomes, pada
"Saya rasa mereka berhasil menunjukkan permainan terbaik mereka pada dua pertandingan kemarin," sambungnya.
Sebelumnya, Madura United sukses menunjukkan penampilan impresif pada dua laga awal mereka di Piala Gubernur Kaltim. Mereka sukses memenangi dua laga tersebut dan memuncaki klasemen sementara Grup B.
Kejutan pertama ditunjukkan Toni Mossi dan kawan-kawan kala menghempaskan tuan rumah, Mitra Kukar, tiga gol tanpa balas pada pertandingan perdana. Mereka meneruskan tren positif kala membekuk tim kuat, Sriwijaya FC, dengan skor 2-1.
Sementara itu, usai mengalahkan Sriwijaya, Rabu (02/3) malam, Madura United fokus dalam mengembalikan kondisi para penggawanya. Untuk itu, Kamis (03/03) sore ini, mereka akan melakukan sesi pemulihan di kolam renang.
"Tak ada masalah pemain cedera. Jadi kita hanya berlatih ringan memulihkan kondisi saja," tandas Gomes. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Rahasia Penampilan Gemilang Madura United
Bola Indonesia 3 Maret 2016, 17:01
-
Madura United Lolos Grup B, Gomes de Oliveira Bahagia
Bola Indonesia 3 Maret 2016, 15:43
-
Penggawa MU Dituntut Tunjukkan Performa Terbaik
Bola Indonesia 24 Februari 2016, 00:29
-
Fabiano Jadi Tulang Punggung MU di Piala Gubernur Kaltim
Bola Indonesia 23 Februari 2016, 18:37
-
Madura United Optimistis Sambut Piala Gubernur Kaltim
Bola Indonesia 22 Februari 2016, 22:34
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR