"Forum ini bernama Forum 18. Ini akan jadi forum komunikasi kami dalam membahas kondisi terkini di sepakbola Indonesia," ujar Ruddy Widodo, General Manager Arema Cronus.
Lebih lanjut, Ruddy menyebut bahwa forum ini akan berkumpul tiap bulan. Tepatnya, tiap tanggal 18 mereka akan berkumpul di salah satu klub.
"Tak peduli itu hari apa dan di mana, kita akan berkumpul. Sembari menonton pertandingan misalnya," tandasnya.
Sebelumnya, klub-klub peserta Indonesia Super League 2015 telah menunjukkan kekompakan mereka kala menentang langkah Badan Olahraga Profesional Indonesia dan Kemenpora yang menunda pelaksanaan kickoff ISL 2015. Berkat upaya mereka -dan campur tangan DPR- sementara tercapai kesepakatan bahwa kompetisi bakal dihelat 4 April mendatang. Namun, hal ini dengan syarat, klub-klub tersebut telah memenuhi persyaratan yang ditetapkan BOPI. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manajer Klub-Klub ISL Bentuk Forum 18
Bola Indonesia 25 Februari 2015, 22:14
-
Arema Urung Jajal Persija Akhir Pekan Ini
Bola Indonesia 25 Februari 2015, 21:40
-
Siap Lengkapi Syarat BOPI, Persija Tunggu Keputusan PT LI
Bola Indonesia 25 Februari 2015, 21:11
-
Persija Tengah Urus Izin Uji Coba Dengan Persela di Jakarta
Bola Indonesia 25 Februari 2015, 21:05
-
Arema Cronus Diundang Turnamen di Bali
Bola Indonesia 25 Februari 2015, 20:29
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR