"Saya kira harus ada kebijakan yang sangat tegas dari operator," ujar Menpora, Imam Nahrawi.
"Dalam hal ini pula pemerintah akan mengawasi secara ketat. Bila ada penunggakan pajak maka harus ada pengurangan poin, atau bahkan harus mengeluarkan klub itu dari kompetisi," sambungnya.
Sementara itu, Menpora berharap ISC tak sekadar berjalan seperti kompetisi-kompetisi sebelumnya. Ia berharap, kompetisi ini bisa jadi percontohan.
"Yang pasti kompetisi ini harus jadi contoh untuk kompetisi-kompetisi masa yang akan datang," tuturnya.
Lebih lanjut, Politisi Partai Kebangkitan Bangsa ini mengaku klub-klub menyambut baik bakal bergulirnya kompetisi ini. Mereka, menurut pria asal Bangkalan ini, klub-klub peserta ISC antusias dengan adanya semangat perubahan yang dibawa kompetisi ini.
"Mereka ingin melihat bahwa perubahan ini tidak boleh disia-siakan. Kehadiran sponsor yang luar biasa besar, kehadiran model transparansi keuangan yang memungkinkan terdistribusinya keuntungan di kompetisi ini sudah betul-betul dilihat dan dirasakan sebagian klub," tandasnya. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Menpora Minta Operator ISC Tegas Tegakkan Aturan
Bola Indonesia 11 April 2016, 15:14
-
Menpora: Kompetisi dan Reformasi Federasi tak boleh saling hambat
Bola Indonesia 9 April 2016, 21:15
-
Menpora: Kick-Off ISC Mundur Menyesuaikan Jadwal Presiden
Bola Indonesia 9 April 2016, 21:10
-
Belum Beri Rekom ISC, BOPI Dibela Menpora
Bola Indonesia 9 April 2016, 20:15
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
-
Arteta Kecewa tapi Bangga: Arsenal Perlebar Jarak Jadi 6 Poin Meski Imbang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:36
-
Catatan Menarik Arsenal vs Liverpool: The Reds Jadi Batu Sandungan The Gunners
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:34
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:21
-
AC Milan dan Pelajaran Mahal Tentang Kedewasaan
Liga Italia 9 Januari 2026, 08:55
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR