Asisten Pelatih Mitra Kukar, Sukardi Kardok, mengatakan jika pihaknya menyadari betul betapa pentingnya mempertahankan momentum positif sebagai pemuncak klasemen sementara ISL di Wilayah Timur.
Mitra Kukar kini membukukan tiga kali kemenangan, satu kali imbang, dan satu kali kalah di lima laga yang telah dilalui dan hanya berselisih satu poin dari Persipura Jayapura yang berada di posisi kedua.
"Pada tanggal 6 Maret mendatang, kami akan menjajal skuad U-21 kami. Itu uji coba pertama, dan rencananya akan ada dua uji coba. Kami ingin dua uji coba tersebut bisa terlaksana sebelum kami menjalani laga away," ujar Sukardi Kardok.
Lebih jauh dikatakannya, laga uji coba bertujuan untuk memantau kondisi para pemain selama menjalani jeda kompetisi yang cukup panjang.
Sebab pada laga lanjutan ISL, Naga Mekes sudah dinantikan Persiram Raja Ampat, Rabu (12/3), dan Persiba Bantul, Senin (17/3).
"Uji coba menjadi sangat penting agar tim pelatih bisa mengetahui kekuatan dan kelemahan tim. Apalagi, dengan adanya libur selama dua minggu lebih. Jadi, tentu harus ada uji coba selain latihan reguler," tuntas Sukardi.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gaji Beres, Pemain Persela Diharapkan All Out
Bola Indonesia 5 Maret 2014, 20:51
-
Bendol Beri Isyarat Mainkan Duo Kroasia Persija Hadapi Sriwijaya
Bola Indonesia 5 Maret 2014, 20:17
-
Mitra Kukar Ingin Pertahankan Momentum Positif
Bola Indonesia 5 Maret 2014, 18:10
-
Persebaya Resmi Pulangkan Armand Alladoum
Bola Indonesia 5 Maret 2014, 17:19
-
Penonton Minim, Panpel Gresik United Tekor
Bola Indonesia 5 Maret 2014, 12:39
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR