
Direktur Bosowa Corporation itu mengatakan bahwa dirinya tidak tinggal diam melihat persoalan tersebut. Ia pun akan terus mendesak konsorsium untuk memenuhi hak pemain.
“Bagaimanapun, pemain akan tetap mendapatkan gajinya. Entah itu dicicil atau bagaimana, yang pasti semua akan dilunasi,” kata Sadikin.
Namun, Sadikin menegaskan jika ia enggan menalangi dana untuk menutupi utang gaji. Walaupun dirinya saat ini menjadi orang nomor satu di tubuh PSM.
Menurutnya, gaji pemain hingga September merupakan wewenang konsorsium, yang sebelumnya memegang saham mayoritas klub. Meski akhirnya konsorsium lokal Makassar yang dipegang Sadikin dan rekan-rekannya pada akhirnya menguasai saham sebesar 40 persen sejak Juli lalu, mereka baru akan menanggung gaji para pemain untuk musim depan.
“Kesepakatannya begitu. Kita mau benahi klub, tapi biarkan yang berwenang selesaikan kewajibannya. Soal kami yang kini menguasai saham mayoritas PSM, baru bisa bergerak untuk musim depan,” sambungnya. (nda/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Optimis Dilunasi Konsorsium, Sadikin Aksa Enggan Talangi Gaji
Bola Indonesia 4 September 2012, 21:30
-
Utang Gaji PSM Makassar Mencapai Rp 1,8 M
Bola Indonesia 4 September 2012, 18:06
-
Pertanyakan Gaji, Petar Akan Temui Konsorsium
Bola Indonesia 1 September 2012, 22:32
-
Pemain PSMS IPL Terima Rasionalisasi Gaji
Bola Indonesia 31 Agustus 2012, 22:35
-
Sadikin Aksa Belum Mau Bicara Komposisi Pemain PSM
Bola Indonesia 26 Agustus 2012, 22:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR