
Ketua Panpel Solo, Paulus Haryoto mengatakan dirinya sudah mengurus izin tertulis pertandingan di Mapolresta Solo, Senin (02/7). Namun panpel masih terbentur dengan persoalan perizinan dari kepolisian yang tampaknya sangat berhati-hati memberikan izin.
“Kami masih menunggu surat izin dari kepolisian. Saat ini masih proses di kepolisian. Mudah-mudahan, dalam waktu dekat ini sudah beres surat izin itu,” katanya.
“Semoga besok, sudah beres. Kami tinggal mengurusi persoalan lainnya, termasuk teknis dan non-teknis,” katanya.
Proses keluarnya izin kepolisian biasanya memakan waktu 1-2 hari. Paulus mengakui, perizinan tertulis yang diajukan awal pekan ini merupakan lanjutan perizinan lisan akhir pekan kemarin. (slp/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Panpel Manahan Tunggu Surat Izin Final Divisi Utama
Bola Indonesia 2 Juli 2012, 20:30
-
Divisi Utama (LI): Start Mulus PSBK Kota Blitar
Bola Indonesia 25 Juni 2012, 23:19
-
Saleh Mukadar: Format Kompetisi Musim Depan Belum Dibicarakan
Bola Indonesia 23 Juni 2012, 09:04
-
PSSI: Komite Gabungan Masih Jalan di Tempat
Bola Indonesia 18 Juni 2012, 22:11
-
Desak Perusahaan Dukung Persitara PT LI, Mata Utara Siap Demo
Bola Indonesia 22 Mei 2012, 06:06
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR