Bola.net - Pelatih kiper Persebaya Surabaya, Benyamin van Breukelen mendukung kegiatan Angga Saputra. Angga diketahui berlatih di Sekolah Sepak Bola (SSB) selama penundaan Shopee Liga 1 2020.
Menurut pria yang akrab disapa Benny itu, penjaga gawang sebisa mungkin memang harus latihan di lapangan. Sehingga, kata dia, sangat bagus jika Angga berlatih di SSB.
"Saya bilang dia harus ke lapangan, jangan latihan di tempat kecil aja, kalau bisa ke lapangan," katanya kepada Bola.net, Sabtu (5/12/2020).
Terlebih, kata Benny, Angga ikut membantu anak-anak di SSB. Sehingga, selain berlatih untuk dirinya sendiri, kiper asal Sidoarjo itu bisa berbagi ilmu dan pengalaman.
"Bagus sekali," pelatih kelahiran Medan berdarah Belanda itu menambahkan.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters
Rivky Mokodompit Tetap Dipantau
Sementara Rivky Mokodompit, kata Benny, tetap dipantau meski hanya melalui telepon atau chat. Namun, Rivky tidak melaporkan berlatih di SSB seperti Angga Saputra.
"Rivky memang saya telpon dia tidak selalu ditelpon langsung masuk, sekarang saya telpon enggak masuk, nanti saya chat, dia baca, dia balas," jelas Benny.
"Dia bilang selalu latihan dan tidak lupa program yang diberikan. Tapi dia tidak ngomong latihan di SSB, dia hanya bilang selalu latihan terus," tandasnya.
(Bola.net/Mustopa Elabdy)
Baca Juga:
- Kiper Muda Persebaya Ini Rajin Kirim Video Selama Latihan di Rumah
- Sesuai Prediksi, Ernando Sutaryadi Perlahan Pulih dari Cedera
- Kiper Persebaya Berlatih Sekaligus Berbagi Pengalaman di SSB
- Dukungan Keluarga Jadi Motivasi Bek Persebaya Selama Jalani Pemulihan
- Bek Persebaya M Syaifuddin Sudah Bisa Lakukan Beragam Jenis Latihan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih Kiper Persebaya Dukung Kegiatan Angga Saputra
Bola Indonesia 5 Desember 2020, 22:14
-
Kiper Muda Persebaya Ini Rajin Kirim Video Selama Latihan di Rumah
Bola Indonesia 5 Desember 2020, 20:37
-
Sesuai Prediksi, Ernando Sutaryadi Perlahan Pulih dari Cedera
Bola Indonesia 5 Desember 2020, 17:01
-
Kiper Persebaya Berlatih Sekaligus Berbagi Pengalaman di SSB
Bola Indonesia 4 Desember 2020, 21:37
-
Dukungan Keluarga Jadi Motivasi Bek Persebaya Selama Jalani Pemulihan
Bola Indonesia 4 Desember 2020, 21:22
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Sassuolo vs Juventus - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 19:45
-
Daftar Pemain Voli Putra Surabaya Samator di Proliga 2026
Voli 6 Januari 2026, 19:31
-
IBL Indonesia 2026 Dimulai 10 Januari 2026, Total Gelar 137 Pertandingan
Basket 6 Januari 2026, 19:15
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 6 Januari 2026, 19:03
-
Menyala Bersama Kanada, John Herdman Dinilai Cocok Nahkodai Timnas Indonesia
Tim Nasional 6 Januari 2026, 18:07
-
Resmi! Chelsea Perkenalkan Liam Rosenior Sebagai Manajer Baru
Liga Inggris 6 Januari 2026, 17:42
-
Live Streaming Lecce vs Roma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 17:00
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR