
Bola.net - Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso siap menerima apapun keputusan federasi terkait kelanjutan kompetisi. Mengingat, pandemi virus Corona masih terus menghantui.
Menurut arsitek asal Kepanjen, Kabupaten Malang tersebut, Persebaya selalu siap mematuhi ketetapan PSSI. Bahkan, jika kompetisi harus diganti dengan turnamen.
"Kami siap saja mau lanjut, mau ganti turnamen, kami mengikuti keputusan," kata Aji Santoso kepada Bola.net.
Sebenarnya batas penghentian sementara kompetisi tinggal sebulan lagi, tepatnya tanggal 29 Mei. Namun, belum ada kepastian apakah bisa dilanjutkan kembali di tengah pandemi.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters
Tidak Bisa Memprediksi
Aji juga tidak mau berandai-andai apakah kompetisi bisa dilanjutkan kembali atau tidak. Mengingat, jumlah kasus Covid-19 sudah hampir menyentuh angka 10 ribu pasien.
"Saya tidak bisa memprediksi," tegas mantan pelatih Persela Lamongan itu.
Sejauh ini, Persebaya tetap akan menggelar latihan secara rutin tiga kali seminggu. Namun, latihan tersebut secara virtual.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Legenda Arema Beber Komposisi Dream Team Singo Edan Pilihannya
Bola Indonesia 30 April 2020, 22:35 -
Pelatih Persebaya Pasrah dengan Kelanjutan Kompetisi
Bola Indonesia 30 April 2020, 04:50 -
Tak Ada Pantangan Makanan, Persebaya Beri Kebebasan Selama Ramadhan
Bola Indonesia 26 April 2020, 06:59 -
Alasan Persebaya Rutin Menggelar Latihan Daring
Bola Indonesia 24 April 2020, 15:12
LATEST UPDATE
-
Amorim Tegaskan Formasi Tiga Bek Bukan Biang Kerok Hasil Buruk Manchester United
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 06:30 -
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59 -
Usai Rabiot, AC Milan Incar Eks Juventus Lainnya untuk Reuni dengan Allegri
Liga Italia 4 Oktober 2025, 05:32 -
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR