Bola.net - - Pelatih Persija Jakarta, Stefano Cugurra Teco yakin Marko Simic adalah striker yang sesuai dengan kriteria idamannya. Bahkan, dia menganggap Simic punya nilai plus karena berpengalaman main di Malaysia.
Simic adalah pemain asing pertama yang direkrut Persija untuk mengarungi kompetisi musim 2018. Pemain asal Kroasia ini langsung dikontrak dengan durasi dua tahun tanpa melalui proses seleksi.
Kehadiran Simic merupakan permintaan Teco pada manajemen Persija. Pemain berusia 29 tahun itu didatangkan karena Macan Kemayoran tidak lagi memakai jasa Reinaldo Elias da Costa.
"Saya minta kepada manajemen untuk ada striker yang finishing dan shooting di depan. Apalagi dia pernah di Malaysia, dia juga punya pengalaman bermain di klub Eropa dan Rusia. Saya pikir ini bagus," ujar Teco.
Sementara terkait Reinaldo, Teco menyatakan bahwa striker asal Brasil itu tak diperpanjang lagi kontraknya. Oleh sebab itu, Simic adalah opsi yang sangat pas baginya.
"Lebih bagus pastinya dan menguntungkan untuk Persija. Apalagi sudah beberapa tahun dia main di Malaysia," tutupnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Setelah Simic, Persija Resmi Datangkan Bek Tangguh asal Brasil
Bola Indonesia 29 Desember 2017, 14:27
-
Marko Simic Siap Cetak Banyak Gol di Persija
Bola Indonesia 29 Desember 2017, 07:45
-
The Jakmania Jadi Alasan Marko Simic Gabung Persija
Bola Indonesia 29 Desember 2017, 07:32
-
Pelatih Persija Yakin Marko Simic Sesuai Harapan
Bola Indonesia 29 Desember 2017, 07:19
-
Pelatih Persija Belum Berani Pasang Target di Piala AFC
Bola Indonesia 29 Desember 2017, 02:21
LATEST UPDATE
-
12 Nama Dipastikan Absen di Laga Panas Leeds United vs Manchester United
Liga Inggris 4 Januari 2026, 12:20
-
Link Nonton Streaming Bali United vs Arema FC - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 4 Januari 2026, 12:10
-
Link Nonton Streaming Malut United vs PSBS Biak - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 4 Januari 2026, 12:00
-
Live Streaming Lazio vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 4 Januari 2026, 11:30
-
Dominic Calvert-Lewin dan Joshua Zirkzee, Siapa Paling Tajam di Leeds vs MU?
Liga Inggris 4 Januari 2026, 11:01
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43




















KOMENTAR