Ibnu mengaku, ada sejumlah pemain yang mengikuti tarkam selama Persebaya tak beraktivitas. "Kami tidak bisa melarang mereka. Hanya saja pesan kami, jangan sampai mengalami cedera parah," ucap pelatih berkumis tebal ini.
Bapak tiga putra ini coba berpikiran positif. Menurutnya, para pemain Persebaya turun di tarkam hanya untuk menjaga kondisi fisik. Selain itu, keikutsertaan di tarkam juga untuk mencari tambahan pemasukan di tengah mandeknya aktivitas sepakbola di Indonesia.
"Saya menganggap itu adalah usaha untuk menjaga kondisi fisik pemain. Yang penting, jangan sampai cedera karena itu justru akan merugikan diri sendiri dan klub," tutup Ibnu. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain Persebaya Dipersilahkan Main Tarkam
Bola Indonesia 22 Juni 2015, 19:39
-
Pemain Persebaya Berlatih Mandiri
Bola Indonesia 22 Juni 2015, 15:21
-
Pelatih Persebaya Prihatin Timnas U-23
Bola Indonesia 18 Juni 2015, 15:34
-
Ditantang Arema, Ibnu Lempar Balik ke Manajemen Persebaya
Bola Indonesia 16 Juni 2015, 17:22
-
Soal Tantangan Arema, Manajemen Persebaya Tergantung Ibnu
Bola Indonesia 16 Juni 2015, 14:41
LATEST UPDATE
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
-
Prediksi West Ham vs Nottingham Forest 7 Januari 2026
Liga Inggris 6 Januari 2026, 15:19
-
Luapan Emosi Gonzalo Garcia Usai Cetak Hattrick di Laga Madrid vs Betis
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Pisa vs Como 6 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:43
-
Sebut Wasit Mafia, Fabio Capello Buru-buru Beri Klarifikasi Penting
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:13
-
Persik vs Persib Bandung: Dewangga Kecewa Maung Bandung Tertahan di Kediri
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 13:42
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR