Usai bermain di Piala Gubernur Jawa Timur 2012 27-28 Desember lalu, Uston Nawawi dan kawan-kawan sore tadi kembali merumput di lapangan Stadion Menanggal. Miro yang sudah pulang dari libur Natal di Republik Ceko langsung memimpin latihan di bawah gerimis itu.
"Ya biar fisik dan stamina mereka kembali fit," ujar Miro usai latihan kenapa singkatnya libur yang diberikan.
Dalam latihan tadi, dua pemain yang sempat dilarikan ke rumah sakit saat melawan Arema Indonesia lalu, Akbar Rasyid dan Jean Paul Boumsong, juga sudah mengikuti latihan. Meskipun keduanya harus berlatih sendiri dan tidak mengikuti sesi game.
Sementara mantan bek Persebaya IPL, Edy Gunawan tidak terlihat dalam latihan tadi. hal itu membuat kabar kalau ia tidak lolos seleksi kian menguat. Apalagi Edy sama sekali tidak diturunkan pada dua pertandingan Piala Gubernur lalu.
Namun, asisten pelatih Tony Ho membantah kalau Persebaya DU mencoret Edy. "Saya juga tidak mendapatkan izin kalau dia tidak datang. Kami belum mengeluarkan pernyataan menerima atau menolak dia," timpal Tony. (fjr/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Miroslav Janu Ajukan TC ke Bali
Bola Indonesia 2 Januari 2013, 21:30
-
Bola Indonesia 2 Januari 2013, 20:15

-
Persebaya DU Kalahkan Malang Selection
Bola Indonesia 20 Desember 2012, 18:16
-
Hamsik Bicara Tentang Pendekatan PSG
Liga Italia 14 Desember 2012, 14:02
-
Coret Vedran, Persebaya DU Seleksi Srdan Lopicic
Bola Indonesia 14 Desember 2012, 13:11
LATEST UPDATE
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
-
Berubah Pikiran, Joshua Zirkzee Bakal Bertahan di Manchester United?
Liga Inggris 19 November 2025, 10:51
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR