
Bola.net - Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso memberikan apresiasi khusus kepada Alwi Slamat. Hal itu diungkapkan Aji usai timnya mengalahkan Persija dan keluar sebagai juara Piala Gubernur Jatim 2020.
Alwi mendapat pujian karena dia tampil bagus saat diberikan peran baru sebagai bek kiri. Aji terpaksa memainkan Alwi di posisi tersebut karena Persebaya kekurangan stok pemain.
Minimnya stok pemain di posisi bek kiri menyusul cederanya Nasir pada pertandingan melawan Arema FC. Sedangkan, Rachmat Irianto yang biasanya mengisi posisi tersebut dipanggil timnas Indonesia.
"Alwi memang tidak pernah bermain di bek kiri, tetapi menurut saya ini tadi Alwi luar biasa, main di posisi itu," kata Aji Santoso usai laga, Kamis (20/2/2020).
"Kami lihat Riko tidak banyak bergerak, tidak banyak peluang dengan ketemunya dengan Alwi," tegas pelatih asal Malang tersebut.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Bangga dengan Pemain Muda
Selain Alwi, Aji juga memuji para pemain muda Persebaya. Mereka berhasil unjuk kemampuan pada turnamen Piala Gubernur Jatim dan memberikan kontribusi untuk tim.
"Ada satu yang paling saya suka dan bangga dari pemain, pemain-pemain muda sangat bermunculan semua," Aji menambahkan.
"Semoga di kompetisi nanti lebih bersinar lagi, dengan catatan mereka tetap rendah hati dan kerja keras," tegas mantan pelatih Arema FC tersebut.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gubernur Jatim: Persebaya Layak Juara
Bola Indonesia 20 Februari 2020, 23:34
-
Komentar Aji Santoso Terkait Selebrasi Berlebihan Mahmoud Eid
Bola Indonesia 20 Februari 2020, 21:53
-
Ini Penyebab Persija Tumbang di Tangan Persebaya
Bola Indonesia 20 Februari 2020, 21:17
-
Ini Penyebab Persija Tak Ikut Pengalungan Medali di Final Piala Gubernur Jatim 2020
Bola Indonesia 20 Februari 2020, 21:11
-
Persebaya Juara, Aji Santoso Memuji Penampilan Alwi Slamat
Bola Indonesia 20 Februari 2020, 20:36
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR