
Meski keputusan belum final, CEO Persebaya I Gede Widiade menilai kalau format kompetisi tersebut tidak menguras tenaga pemain dan biaya. "Biaya operasional tim semakin ringan. Kita juga bisa menjaga kebugaran pemain. Sebab, terkadang stamina pemain turun karena jauhnya perjalanan," ujar Gede.
Sementara Manajer Marketing PT. Pengelola Persebaya, Dito Arief juga berpendapat yang sama. "Dari segi operasional, ini lebih efisien dan menguntungkan," terangnya.
Walau demikian, Dito berpendapat kalau ia tak begitu mempermasalahkan format kompetisi tersebut. Ia lebih berharap Joint Committee mampu menyatukan Indonesian Super League (ISL) dan Indonesian Premier League (IPL). "Sebenarnya sama saja, yang penting kompetisinya satu," tambah Dito. (fjr/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persidafon Ingin Kisruh Sepakbola Indonesia Segera Berakhir
Bola Indonesia 3 Agustus 2012, 11:42
-
Persebaya Sambut Baik Wacana Kompetisi Dua Wilayah
Bola Indonesia 3 Agustus 2012, 11:25
-
Musim Lalu Persegres Cueki Pemasukan Tiket
Bola Indonesia 3 Agustus 2012, 10:45
-
Tim Besar ISL Mulai Dekati Andik Vermansyah
Bola Indonesia 3 Agustus 2012, 09:25
-
Okto dan Ridwan Gabung Timnas Indonesia
Tim Nasional 2 Agustus 2012, 11:50
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR