Bajul Muda sudah unggul 2-0 pada jeda pertandingan. Kedua gol Persebaya U-16 dicetak oleh Azizul menit ke-21, dan eksekusi penalti Syahrul Romadhoni menit ke-34. Sedangkan gol PSP Padang terjadi pada menit ke-47 babak kedua. Skor 2-1 untuk Persebaya U-16 bertahan hingga bubar pertandingan.
Pada babak semifinal nanti, Persebaya U-16 akan bertemu Blue Eagle dari DKI Jakarta. Blue Eagle ke empat besar usai mengalahkan utusan Sulawesi Selatan (Sulsel), SSB Bank Sulselbar dengan skor telak 4-1.
Pada babak perempatfinal lainnya, Diklat Persib sebagai wakil Jawa Barat (Jabar) menghancurkan Panther Manado Sulawesi Utara (Sulut) dengan skor 10-0.
Beckham mencetak hattrick menit kelima, ke-31 dan 38. Ilham M mencatat brace menit pertama dan ke-27. M. Nanda, Renaldi, Ardi, M. Ade dan Arya Satria masing-masing mencetak satu gol.
Diklat Persib akan bertemu SSB Terang Bangsa dari Jawa Tengah (Jateng) pada babak semifinal. Terang Bangka keempat besar usai menundukkan wakil Kalimantan Utara (Kaltara), PSN Nunukan dengan skor 2-0. Semua laga semifinal digelar, Kamis (8/9) besok. [initial] (faw/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persebaya U-16 Tembus Semifinal Liga Pelajar
Bola Indonesia 7 September 2016, 19:32 -
Menpora Apresiasi Perjuangan Bonek untuk Bela Persebaya
Bola Indonesia 7 September 2016, 18:13 -
Banyak Sponsor yang Ingin ke Persebaya
Bola Indonesia 7 September 2016, 12:35 -
Persebaya Bentuk Tim Setelah Kongres PSSI
Bola Indonesia 7 September 2016, 12:10 -
Persebaya Resmi di Divisi Utama 2017
Bola Indonesia 7 September 2016, 10:49
LATEST UPDATE
-
Amorim Tegaskan Formasi Tiga Bek Bukan Biang Kerok Hasil Buruk Manchester United
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 06:30 -
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59 -
Usai Rabiot, AC Milan Incar Eks Juventus Lainnya untuk Reuni dengan Allegri
Liga Italia 4 Oktober 2025, 05:32 -
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR