
Rahmad menyebut striker andalannya tersebut adalah salah satu yang terbaik di Indonesia dewasa ini. Selain memiliki teknik tinggi, penyerang yang akrab disapa Pacho ini memiliki nafsu mencetak gol sangat besar.
Tak heran bila hingga saat ini Pacho Kenmogne sudah mencetak 17 gol dari 16 pertandingan bersama Persebaya. Ia unggul jauh atas rekan se-timnya di Persebaya, Greg Nwokolo. Greg yang terpaut enam gol harus puas berada di posisi kedua dengan 11 gol.
Meski Pacho memiliki kans sangat besar untuk menjadi top skor, Rahmad mengaku bahwa Pacho dan juga Greg tak berpikir untuk meraih hal itu. "Tujuan kami bukan top skor. Tapi untuk kepentingan klub. Dia tahu itu," ucap Rahmad.
"Yang paling penting adalah, mereka tidak berpikir untuk untuk menjadi top skor masing-masing. Mereka tetap berpikir sebagai tim. Dan komitmen itu sudah dikomunikasikan dengan kami," pungkas mantan pelatih Timnas U-23 ini. (faw/fjr)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hadapi Persebaya, Persela Berbenah
Bola Indonesia 16 Agustus 2014, 13:57
-
Persela: Persebaya Sudah Berubah
Bola Indonesia 16 Agustus 2014, 13:53
-
Roman Kembali Perkuat Persela Kontra Persebaya
Bola Indonesia 16 Agustus 2014, 13:34
-
Alves Absen, Persela Bakal Maksimalkan Gelandang
Bola Indonesia 16 Agustus 2014, 13:29
-
Persebaya Utamakan Kepentingan Tim Dibanding Top Skor
Bola Indonesia 16 Agustus 2014, 13:15
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR