Bola.net - - Person in Charge (PIC) Piala Indonesia 2018/2019, Dessy Afrianto belum bisa memberikan kepastian jadwal laga tunda babak delapan besar antara Persebaya Surabaya versus Madura United. Sebab, pihak Persebaya belum memberikan laporan perizinan dari Kepolisian.
Sebelumnya, pertandingan antara dua tim asal Jawa Timur itu dijadwalkan digelar pada 25 April untuk leg pertama dan lima hari berikutnya untuk leg kedua. Namun karena tak dapat izin keamanan, duel tersebut akhirnya ditunda.
"Sebenarnya kami menunggu dari Persebaya bagaimana izin keamanan di sana. Sebagaimana yang disampaikan Persebaya Surabaya adalah setelah masa penghitungan suara berakhir baru bisa digelar," ujar Dessy, Kamis (2/5)
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters.
Madura United Siap
Berbeda dengan Persebaya, Madura United jauh lebih siap. Adapun, laga tersebut terancam baru bisa dilakukan setelah lebaran lantaran perhitungan suara baru akan berakhir sekaligus diumumkan pada 22 Mei mendatang.
"Kalau Madura United sudah tidak ada masalah, mereka siap. Jadi tinggal menunggu dari Persebaya. Kami inginnya pertandingan digelar tidak terlalu lama jaraknya," kata Dessy.
"Kalau bisanya habis lebaran, dua pertandingan itu harus dua-duanya digelar setelah lebaran atau sebelum kompetisi misalnya harus sama," imbuhnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persebaya vs Madura United: PSSI Menunggu Izin Kepolisian
Bola Indonesia 2 Mei 2019, 21:52
-
Jamu Bali United, Persija Ingin Bangkit dari Keterpurukan
Bola Indonesia 2 Mei 2019, 21:21
-
Laga Tunda Derby Suramadu Mulai Menemui Titik Terang
Bola Indonesia 2 Mei 2019, 01:51
-
Irfan Bachdim Antusias Bermain di Hadapan The Jakmania
Bola Indonesia 1 Mei 2019, 18:25
-
Piala Indonesia: Persija Vs Bali United Ditunda Sehari
Bola Indonesia 30 April 2019, 18:37
LATEST UPDATE
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
-
Debut Darren Fletcher di Man Utd: Sepak Bola Menyerang Sudah Terlihat
Liga Inggris 8 Januari 2026, 10:24
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR