Kabar tentang Radovic yang akan menangani Persela Lamongan dihembuskan oleh agennya, Gabriel Budi. Pria asal Surabaya ini mengklaim kliennya masuk dalam kandidat arsitek anyar Laskar Joko Tingkir, julukan Persela.
"Dia punya visi melatih, berkarakter, dan pelatih muda yang bisa cocok dengan Coach Didik Ludiyanto," tutur Budi. Meski asing, Budi juga mengklaim Radovic lolos salah satu syarat wajib pelatih Persela, yakni berbahasa Indonesia.
"Untuk bahasa, ia tidak asa masalah. Sempat main di Indonesia juga kan," jabar Budi. Saat ini Radovic masih menjabat sebagai asisten pelatih di OFK Grbalj, salah satu peserta First League of Montenegro.
Menanggapi klaim dari Budi, manajemen Persela memberi jawaban tegas. "Itu tawaran dari agen. Bukan manajemen yang jemput bola," sebut Andika Hangga, media officer Persela (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persela Prioritaskan Bendol, Radovic Cuma Ban Serep
Bola Indonesia 2 Juni 2016, 13:20
-
Persela Juga Dikaitkan Dengan Eks Profesor Persib
Bola Indonesia 2 Juni 2016, 13:10
-
Bendol Kandidat Terkuat Pelatih Persela
Bola Indonesia 2 Juni 2016, 12:46
-
Persela Terapkan Standar Untuk Calon Pelatihnya
Bola Indonesia 1 Juni 2016, 11:55
-
Persela 'Berebut' Pelatih Dengan PSSI
Bola Indonesia 31 Mei 2016, 15:06
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR