Dua kali seri dan dua kali kalah adalah hasil dari empat uji tanding yang telah dilakoni Laskar Joko Tingkir. Dua kekalahan itu didapat dari PSM Makassar dan tim Divisi Utama, PSS Sleman. "Saat ini kami fokus pembenahan dulu," kata Didik Ludiyanto, asisten pelatih Persela.
Menurut Didik, tim pelatih sudah membicarakan masalah ini dengan pemain. "Pembenahan itu menyelimuti faktor teknis. Mulai dari bertahan, menyerang dan transisi. Kalau mau menyerang, juga harus mau diserang," lanjut Pegawai Negeri Sipil (PNS) di lingkungan BPKA Kabupaten Lamongan ini.
"Persoalannya kompleks. Kami harus benahi total. Untuk hari ini, kami perbaiki pertahanan dulu. Besok pembenahan lini depan," sambungnya.
Persela juga dipastikan tak akan menggelar uji coba hingga, Jumat (22/4) mendatang. Uji coba baru dilakukan, Sabtu (23/4) keesokan harinya. "Sementara semua tawaran uji coba kami batalkan. Kecuali Sabtu besok di kandang lawan tim Divisi Utama," jelas Didik. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persela Ingin Jawab Keraguan Publik
Bola Indonesia 20 April 2016, 15:42 -
Persela Lakukan Pembenahan Total
Bola Indonesia 20 April 2016, 15:21 -
Persela dan Bhayangkara SU Gelar Uji Coba Akhir Pekan ini
Bola Indonesia 20 April 2016, 14:31 -
Persela Dikabarkan Ladeni Barito Putera
Bola Indonesia 18 April 2016, 12:25 -
Persela Beri Peringatan Kepada Victor Pae
Bola Indonesia 16 April 2016, 12:26
LATEST UPDATE
-
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR