Asisten pelatih Persela, Didik Ludiyanto mengatakan, pihaknya akan tetap melakukan evaluasi dari pertandingan lawan Pesut Etam, julukan PBFC.
"Komunikasi antar lini masih belum terbentuk," kata Didik ketika menghubungi Bola.net.
Didik mengatakan bahwa Persela masih sering melakukan kesalahan komunikasi. Menurut Didik, perbaikan harus dilakukan sehingga Persela lambat laun menjadi tim yang solid dan semakin baik.
"Minimal sistem harus diterapkan supaya jadi otomatis," imbuh Didik.
Mengenai hasil imbang lawan PBFC, Didik mengaku sudah mempelajari kekuatan lawannya sejak jauh hari. Kedua tim sebenarnya sudah pernah bertemu dalam sebuah pertandingan uji coba. Didik juga paham kerangka berpikir Iwan Setiawan, direktur teknik PBFC.
"Waktu uji coba, kami memang kalah di babak pertama. Lalu kami ubah sistem dan berhasil mengambil kemenangan di babak kedua. Meski hasil akhirnya tetap jadi milik mereka," tutup Didik.
Selasa (1/3) besok, Persela akan jumpa Persegres Gresik United. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persela Masih Lemah di Komunikasi antar Lini
Bola Indonesia 28 Februari 2016, 13:30
-
Bupati Lamongan Janjikan Bonus Untuk Persela
Bola Indonesia 25 Februari 2016, 19:35
-
Gresik United Pandang Persela Lamongan Sebelah Mata
Bola Indonesia 25 Februari 2016, 11:36
-
Persela Bawa 22 Pemain ke Piala Gubernur Kaltim
Bola Indonesia 24 Februari 2016, 17:06
-
Bola Indonesia 22 Februari 2016, 08:42

LATEST UPDATE
-
Penyebab Italia Sulit Maju Menurut Fabregas: Kolot, Terlalu Kaku, dan Anti Pemain Muda
Liga Spanyol 19 November 2025, 14:44
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR