"Gol pertama, hakim garis sudah memutuskan offside, namun wasit tetap mengesahkan sebagai gol," ujar Manajer Persema, Patrick Tarigan, dalam sesi konferensi pers, di Stadion Gajayana Malang, Rabu (26/6).
"Kemudian, wasit tidak memberikan kartu kuning pada Ricky Ohorella, yang sempat melanggar Dicky Prayoga. Padahal seharusnya, itu kartu kuning kedua Ricky di pertandingan ini, dan sesuai peraturan, dia harus meninggalkan lapangan. Cerdiknya, tim pelatih Semen Padang segera menariknya dan menggantinya dengan Jajang Paliama," sambungnya.
Lebih lanjut, Patrick mengaku tak bakal lebih jauh mempermasalahkan kepemimpinan wasit. Menurutnya, dia lebih fokus dalam memikirkan nasib Persema musim depan.
"Lebih baik memikirkan nasib kita musim depan saja," tandas Patrick.[initial]
Meski Kalah, Pelatih Persema Salut Penampilan Pemain Mudanya
Semen Padang Akui Sempat Kesulitan Bongkar Pertahanan Persema
(den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review IPL: Juku Eja Taklukkan Persijap 2-1
Bola Indonesia 26 Juni 2013, 21:21
-
Persema Pertanyakan Kepemimpinan Wasit Saripudin
Bola Indonesia 26 Juni 2013, 19:09
-
Meski Kalah, Pelatih Persema Salut Penampilan Pemain Mudanya
Bola Indonesia 26 Juni 2013, 18:34
-
Semen Padang Akui Sempat Kesulitan Bongkar Pertahanan Persema
Bola Indonesia 26 Juni 2013, 18:23
-
Review IPL: Semen Padang Remukkan Laskar Ken Arok
Bola Indonesia 26 Juni 2013, 17:11
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR