Menurut Media Officer Persepar, Sigit Wido, sejauh ini, hadiah bagi juara kompetisi DU senilai Rp 500 juta belum mereka terima. "Menurut PT Liga Prima Indonesia Sportindo (PT LPIS) masalah hadiah akan dikonsultasikan lebih dulu dengan bagian keuangan," ujar Sigit pada Bola.net.
Sigit menambahkan bahwa setelah hadiah turun, akan segera ditransfer ke rekening masing-masing pemain. Pasalnya, saat ini tim sudah dibubarkan.
Lebih lanjut Sigit menambahkan, saat ini, tim berjuluk Laskar Isen Mulang ini sudah tak lagi memiliki tanggungan gaji pada para pemain. Yang menjadi tanggungan mereka adalah sisa nilai kontrak para pemain.
"Sekitar 40% dari nilai kontrak. Jumlahnya sekitar Rp 300 juta," tuturnya. Menurut Sigit, tanggungan ini akan dilunasi bersamaan dengan bonus bagi para pemain. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persepar Menanti Bonus Juara Divisi Utama
Bola Indonesia 30 Juli 2012, 18:29
-
Persepar Temui Titik Terang Akhiri Krisis Finansial
Bola Indonesia 11 Juli 2012, 11:40
-
Divisi Utama (LPIS): Persepar Pastikan Raih Gelar Divisi Utama
Bola Indonesia 5 Juli 2012, 19:30
-
Persepar Tak Patok Target di Partai Penentuan Divisi Utama
Bola Indonesia 5 Juli 2012, 17:15
-
Masalah Dana Hantui Rehab Markas Persepar Palangkaraya
Bola Indonesia 20 Juni 2012, 13:05
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR