Bola.net - - Perseru Serui harus rela asa mereka bermain di Stadion Marora Serui kala menjamu Arema FC kandas. Cenderawasih Jingga -julukan Perseru Serui- masih harus menjadi musafir dan menggunakan Stadion Gajayana Malang sebagai venue laga lanjutan Gojek Liga 1 bersama Bukalapak musim 2018.
"Pada pekan ke-13, kami masih akan tetap menggunakan Stadion Gajayana, Malang," ujar Media Officer Perseru Serui, Tamrin Sinambela, pada .
"Artinya, dalam tiga pertandingan pada bulan Ramadan ini, Perseru tetap menggunakan Stadion Gajayana," sambungnya.
Menurut Tamrin, Perseru Serui akan mempersiapkan diri sebaik mungkin pada pertandingan ini. Jaelani Arey dan kawan-kawan sudah memulai persiapan mereka melakoni laga kandang rasa tandang tersebut.
"Sabtu kemarin, tim sudah bertolak dari Balikpapan ke Malang," tandasnya. (den/dim)
No Comment

Perseru Serui akan menjamu Arema FC pada laga pekan ke-13 Liga 1 musim 2018. Pertandingan ini dijadwalkan bakal dihelat pada Rabu (01/06) mendatang,
Pertandingan ini bakal menjadi laga kandang rasa tandang ketiga bagi Perseru Serui pada musim ini. Sebelumnya, Perseru Serui harus menjamu Barito Putera dan Sriwijaya.
Perseru sendiri terpaksa jadi musafir pada Ramadan tahun ini. Selama Ramadan, pertandingan dihelat usai ibadah salat tarawih, sedangkan penerangan di Stadion Marora Serui dinilai belum mencukupi standas yang ditetapkan operator kompetisi.
Sementara itu, pelatih Perseru Serui, I Putu Gede Swi Santoso, enggan banyak berkomentar ihwal hal ini. Namun, beberapa waktu lalu, ia sempat berharap pertandingan kontra Arema FC bisa dihelat di Marora.
"Memang pertandingan akan digelar di Gajayana, tapi saya nggak ada komentar mengenai hal ini," tandasnya.
[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Perseru Serui Jamu Arema FC di Stadion Gajayana
Bola Indonesia 3 Juni 2018, 14:15
-
RD Bertanggung Jawab Atas Gol Balasan Persela
Bola Indonesia 3 Juni 2018, 09:03
-
Dapat Sanksi Jelang Big Match, Simic: Saya Diserang!
Bola Indonesia 3 Juni 2018, 08:47
-
Hanya Sumbang Satu Gol, Patrich Wanggai Tetap Diacungi Jempol
Bola Indonesia 3 Juni 2018, 08:35
-
RD Sangat Puas dengan Penampilan Sriwijaya FC
Bola Indonesia 3 Juni 2018, 08:22
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR