
Bola.net - PT Liga Indonesia Baru (LIB) menjadwalkan BRI Liga 1 2021/2022 yang disiarkan Indosiar kick off Jumat (27/8). Namun sampai hari ini, Senin (23/8), klub mengaku belum mendapat jadwal pertandingan.
Salah satu klub peserta yang terang-terangan mengakui belum mendapat jadwal BRI Liga 1 2021/2022 adalah Persib Bandung. Manajemen tim berjuluk Maung Bandung itu sampai sekarang masih menunggu jadwal disebar oleh LIB.
Direktur PT Persib Bandung Bermartabat (PBB), Teddy Tjahjono berharap, klub segera mendapat jadwal pertandingan. Pasalnya, hal itu akan memengaruhi persiapan klub untuk bertanding.
"Kita tunggu saja beberapa hari ini," ujar Teddy, saat dihubungi Bola.net.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters.
PT LIB Rilis Jadwal Besok
Sebelumnya, LIB melalui Direktur Operasional Sudjarno mengakui ada sedikit keterlambatan dalam pendistribusian jadwal kepada klub. Hal itu disebabkan beberapa faktor.
Satu di antaranya adalah LIB sedang menyinkronkan penerapan aplikasi Peduli Lindungi di hotel tempat pemain menginap dan stadion yang akan dipakai untuk bertanding. Nantinya melalui aplikasi tersebut, pergerakan setiap pemain dan ofisial klub bisa terpantau supaya tidak ada pelanggaran protokol kesehatan (prokes).
"Karena itu kami akan mengumumkan jadwal untuk seri satu dulu. Kami akan merilisnya per seri. Rencana seri pertama di Banten, DKI Jakarta, dan Jawa Barat," imbuh Sudjarno.
(Bola.net/Fitri Apriani)
Baca Juga:
- BRI Liga 1: Sergio Silva Lengkapi Komposisi Legiun Asing Arema FC
- Video Extra Time: Kisah Kiper Persija di BRI Liga 1, Andritany Ardhiyasa dan Video Game
- Stefano Lilipaly Tak Sabar untuk Segera Tampil di BRI Liga 1
- Robert Alberts Ungkap 6 Tim Pesaing Terkuat Persib di BRI Liga 1 2021/2022, Salah Satunya Persija
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kapten Persib Siap Hadapi Tim Manapun di Laga Pertama BRI Liga 1 2021/2022
Bola Indonesia 23 Agustus 2021, 18:30 -
Persib Akui Belum Dapat Jadwal Pertandingan BRI Liga 1 2021/2022 dari PT LIB
Bola Indonesia 23 Agustus 2021, 18:22 -
Supardi Nasir Sebut 5 Klub Pesaing Persib Bandung di BRI Liga 1
Bola Indonesia 23 Agustus 2021, 15:25
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR