Pemain PSM Makassar kembali latihan di Stadion Andi Mattalatta, Senin (7/1) setelah gaji perdana mereka sudah ditransfer. Dalam latihan tersebut, pelatih Petar Segrt memberikan kesempatan kepada pemain seleksi PSM untuk memperlihatkan kemampuannya.
Termasuk dua pemain seleksi berposisi stopper, Handi Hamzah dan Fahruddin Tahar. Petar menilai kemampuan keduanya bagus dan mampu menjalankan instruksi dengan baik.
Dalam latihan yang diguyur hujan lebat, kedua pemain tetap bermain sesuai dengan posisinya masing-masing dan sesuai dengan arahan Petar. Handi diminta menjaga pergerakan Ilija Spasojevic sementara Fahruddin Tahar diplot untuk menjaga pergerakan Kaharuddin Salam.
Usai latihan, Petar mengatakan, Handi dan Tahar bermain bagus di posisinya. Ia juga memuji kualitas kedua pemain.
"Tahar dan Handi pemain yang bagus. Mereka sangat berpengalaman. Postur mereka juga memenuhi syarat sebagai stopper," kata Petar.
"Kalau nilai kontrak dan gaji yang disiapkan manajemen diterima keduanya, maka mereka akan menjadi pemain PSM musim depan," ujarnya.
(nda/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Petar Beri Lampu Hijau Untuk Handi Hamzah dan Fahruddin
Bola Indonesia 7 Januari 2013, 21:34
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR