Menurut Ketua panitia pelaksana (panpel) turnamen, Akhmad Munir, terdapat dua televisi nasional yang berminat bekerja sama sebagai sponsor dengan PSSI Jatim selaku pihak penyelenggara. Kelak, televisi inilah yang akan menyiarkan secara langsung Piala Gubernur Jatim.
Hanya saja, Munir enggan menyebutkan siapa saja televisi yang berminat tersebut. "Nanti akan kita kabari lebih lanjut," elak mantan sekretaris Pengcab PSSI Surabaya ini.
Kabar yang berkembang di lingkungan PSSI Jatim mengatakan, terdapat tiga televisi nasional yang berminat. Ketiganya adalah, MNC TV, Trans 7 dan ANTV. Namun belum diketahui siapa yang nantinya akan menyiarkan Piala Gubernur Jatim.
Sementara itu, menurut Ketua Asosiasi PSSI Jatim, Bambang Pramukantoro, salah satu tujuan menggandeng televisi swasta adalah untuk lebih meningkatkan level Piala Gubernur Jatim. "Kita juga ingin Piala Gubernur lebih meriah lagi," jelas Bambang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Piala Gubernur Gandeng TV Nasional Biar Lebih Meriah
Bola Indonesia 2 Desember 2013, 15:54
-
Malang dan Kediri Tuan Rumah Piala Gubernur Jatim
Bola Indonesia 28 November 2013, 18:48
-
Piala Gubernur Jatim Diikuti 8 Tim
Bola Indonesia 28 November 2013, 17:20
-
PSM Berniat Ikut Inter Island Cup dan Piala Gubernur Jatim
Bola Indonesia 26 November 2013, 17:29
-
Piala Gubernur Jatim 2013 Belum Jelas
Bola Indonesia 26 Oktober 2013, 14:08
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR