"Greg dipastikan bergabung ke Persipura setelah lobi atau pertemuan langsung antara Ketua umum Persipura, Benhur Tommy Mano dan Greg Nwokolo, beberapa waktu lalu di Jakarta," ujar Media Officer Persipura, Ridwan Bento Madubun.
Sebelumnya, Greg Nwokolo dipastikan bakal menambah kekuatan Persipura Jayapura. Walau sudah resmi bergabung, pemain berusia 30 tahun ini baru bisa memperkuat Mutiara Hitam di putaran kedua ISC A 2016 mendatang.
Sementara itu, Benhur Tommy Mano membeber alasannya memboyong Greg. Menurutnya, hal ini sesuai dengan harapan masyarakat yang menginginkan adanya tambahan amunisi bagi skuat besutan Jafri Sastra tersebut.
"Kita akan berusaha penuhi harapan atau keinginan masyarakat yang positif, banyak keinginan terkait Persipura, salah satunya adalah menambah pemain berkualitas, dan untuk itu saya ikut turun langsung menemui Greg dan memastikan dia bermain untuk Persipura di putaran kedua nanti," tuturnya.
Lebih lanjut, pria yang juga menjabat sebagai Walikota Jayapura ini menyebut ada banyak pihak yang meragukan upaya mereka untuk mendapat tambahan pemain berkualitas. Namun, ia menegaskan, mereka akan terus bekerja keras berupaya memenuhi permintaan pecinta Persipura.
"Intinya kalau harapan itu positif dan memungkinkan untuk direalisasikan, kita akan berusaha," tandasnya. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Greg Nwokolo, Persipura Siap Datangkan Pemain Baru Lagi
Bola Indonesia 28 Juli 2016, 17:38
-
Pinang Greg Nwokolo, Ketua Umum Persipura Turun Tangan Langsung
Bola Indonesia 28 Juli 2016, 12:18
-
Badai Cedera Jadi Alasan Persipura Gagal Raih Poin Maksimal
Bola Indonesia 25 Juli 2016, 21:17
-
Modal Menang di Papua, Persib Siap Bungkam Semen Padang
Bola Indonesia 24 Juli 2016, 19:10
-
Kecewa, Pelatih Persipura Ungkap Faktor Kekalahan dari Persib
Bola Indonesia 21 Juli 2016, 19:33
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR