
Ada setidaknya tiga syarat yang diajukan oleh PSSI kepada empat mantan anggota Exco yang sebelumnya diberhentikan oleh Komite Etik PSSI sejak akhir 2011. Empat anggota Exco tersebut adalah La Nyalla Mahmud Mattalitti, Erwin Dwi Budiawan, Tony Apriliani dan Roberto Rouw.
"Syarat ini telah sesuai prosedur dan disesuaikan dengan statuta maupun peraturan PSSI lainnya," kata Halim Mahfudz di Kantor PSSI Senayan, Jakarta, Jumat.
Syarat tersebut, dikatakan Halim, adalah harus melakukan permintaan maaf kepada Ketua Umum PSSI maupun PSSI sebagai lembaga. Syarat kedua adalah harus menyampaikan pernyataan akan patuh pada aturan yang ada, kode etik maupun norma.
"Yang ketiga adalah harus mengundurkan diri secara tertulis dari Komite Penyelamat Sepakbola Indonesia (KPSI) dan membubarkan KPSI," sebutnya.
Menurut Halim, bila tiga syarat tersebut mampu dipenuhi oleh empat anggota Exco yang diberhentikan itu, maka akan dibawa langsung ke kongres PSSI akhir tahun ini. Namun bila tidak, ia tak akan mempermasalahkannya karena semua tergantung hasil kongres.
"Hukumannya dulu telah disahkan di kongres, maka pengembalian anggota Exco ini juga akan ditetapkan di kongres," kata Halim dengan tegas. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSSI: Anggota Exco Bisa Kembali Dengan Syarat
Bola Indonesia 12 Oktober 2012, 22:01
-
La Nyalla Haramkan Partisipasi Klub ISL di Pahlawan Cup
Bola Indonesia 11 Oktober 2012, 10:23
-
La Nyalla Pilih Konsen di Tim KPSI Daripada Jabatan Exco
Bola Indonesia 9 Oktober 2012, 19:08
-
Terkait Merger, Arema ISL Tanggapi Positif Seruan La Nyalla
Bola Indonesia 3 Oktober 2012, 21:00
-
Format Penggabungan Kompetisi Sudah Dimiliki PSSI
Bola Indonesia 18 September 2012, 23:00
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR